4 Cara Menebalkan Rambut Secara Alami Agar Tebal dan Bebas Rontok

Sabtu 29-03-2025,10:31 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

4.    Alpukat

Buah alpukat juga bisa kamu jadikan sebagai masker rambut.

BACA JUGA:4 Skincare yang Paling Bagus dan Aman untuk Mencerahkan Wajah

BACA JUGA:3 Cara Membuat Pore Pack Alami untuk Menghilangkan Komedo Dalam Hitungan Menit

Bahan alami yang satu ini memiliki kandungan vitamin E guna menebalkan, akan ttapi juga mampu melembapkan hingga menyehatkan batang rambut secara keseluruhan.

Kamu bisa membuat masker alpkat dengan cara menghaluskan alpukat lalu aplikasikan ke kulit.
Diamkan selama kurang lebih 30 menit lalu cuci bersih rambut supaya tak terjadi ketombe.

Kategori :