
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Masih mencari rekomendasi bedak lokal untuk menyamarkan flek hitam yang bagus?
Bedak adalah salah satu alat make up yang paling sering digunakan sebelum memulai aktivitas.
Bedak memiliki beberapa manfaat yang menakjubkan untuk kulit wajah diantaranya adalah dapat menyerap minyak pada wajah, mengurangi tampilan pori-pori hingga mampu menutupi masalah flek hitam.
Maka dari itu, banyak orang yang tak bisa jauh-jauh dari bedak.
Untuk kamu yang memiliki masalah flek hitam, kamu bisa menggunakan bedak lokal untuk menyamarkan flek hitam yang bagus berikut ini.
BACA JUGA:Sabun Wardah untuk Memutihkan Wajah yang Efektif Menghilangkan Flek Hitam
BACA JUGA:Mau Putih Dalam Sehari? Begini Cara Memutihkan Tangan yang Belang Secara Alami dalam 3 Langkah
Cara ini terbilang mudah dan praktis sehingga siapapun dapat dengan mudah melakukannya.
Rekomendasi bedak lokal untuk menyamarkan flek hitam
1. Luxcrime blur and cover two way cake
Bedak lokal untuk menyamarkan flek hitam yang pertama adalah bedak dari luxcrime.
Bedak yang satu ini difromulasikan secara khusus untuk membuat tampilan make up menjadi lebih halus.
Tak hanya itu saja, ketidaksempurnaan pada wajah seperti masalah noda hitam, garis halus, dan juga pori-pori ini dapat tertutup dengan baik.
Bedak luxcrime yang satu ini diperkaya dengan partikel yang sangat lembut dengan hasil akhir velvet matte dan mampu membuat warna kulit wajah menjadi lebih cerah merata.
BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Hitam di Lutut dan Siku Secara Alami, Cuma Pakai Bahan di Rumah
BACA JUGA:3 Cara Hilangkan Gigi Kuning dan Bau Mulut, Cuma Pakai Bahan Dapur Aja!
2. Wardah exclusive two way cake