Petani Terdampak Banjir Grobogan Bakal Dipasok Bibit dan Pupuk
Wakil Gubernur Jateng, Taj Yasin Maimoen mendampingi Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono, menengok gerai pangan murah di PT Pos Indonesia Kantor Cabang Utama Semarang, Senin 10 Maret 2024. -Istimewa -
Dalam upaya penanganannya, BPBD Jateng sudah koordinasi dengan BPBD Grobogan terkait penanganan dan kebutuhan dasar yang diperlukan, evakuasi warga, hingga distribusi logistik permakanan untuk warga terdampak.
Selain itu juga pelayanan kesehatan untuk warga terdampak, pendirian Posko Keamanan di Tanggul Sungai Tuntang, pendirian Pos lapangan di Desa Ringin Kidul, dan pendampingan penanganan darurat oleh BPBD Provinsi Jateng. (*)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
