7 Rekomendasi Merk Cuka Apel Terbaik untuk Menghilangkan Flek Hitam, Rutin Pakai Warna Kulit Auto Cerah Merata

7 Rekomendasi Merk Cuka Apel Terbaik untuk Menghilangkan Flek Hitam, Rutin Pakai Warna Kulit Auto Cerah Merata

Rekomendasi merk cuka apel terbaik untuk menghilangkan flek hitam-tokopedia-

RADARPEKALONGAN – Untuk menghilangkan noda hitam atau flek hitam pada wajah, ada beberapa rekomendasi merk cuka apel terbaik untuk menghilangkan flek hitam yang bisa kamu beli dengan mudah di pasaran.

Penggunaan cuka apel untuk wajah memang efektif mengatasi berbagai masalah kulit. Hal ini karena cuka dari buah apel tersebut mengandung pektin, biotin, asam folat, asam pantotenat niacin, vitamin C, vitamin B1, vitamin B2, dan vitamin B6 yang mana sangat bermanfaat untuk kulit.

Salah satunya adalah mengatasi hiperpigmentasi termasuk flek hitam tadi. Penggunaannya perlu dicampurkan dengan air karena kandungan asamya cukup tinggi. Bisa dilakukan dengan perbandingan 1:2 antara cuka apel dan air.

Kalau kamu menggunakannya secara rutin setiap hari, kulit wajah akan cerah merata dan bebas flek hitam juga belang.

Cuka apel memang kaya khasiat untuk kulit wajah, tapi kamu perlu mengatahui kadar asam yang ada di setiap produknya sehingga aman saat diaplikasikan.

Berikut rekomendasi merk cuka apel terbaik untuk menghilangkan flek hitam.

BACA JUGA:Cuka Apel Paling Efektif Menghilangkan Flek Hitam di Wajah, Begini 5 Langkah Menggunakannya!

BACA JUGA:Minyak Zaitun Dicampur Kopi Ternyata Efektif Menghilangkan Flek Hitam, Ikuti 5 Langkah Berikut!

1. Cuka Apel SW

Kalau kamu mencari cuka apel dengan kandungan alkohol yang sangat rendah, maka produk ini bisa dijadikan pilihan.

Produknya mudah ditemukan dan bisa dipakai untuk segala jenis kulit wajah, mulai dari kering hingga berminyak.  Cuka Apel SW dibanderol dengan harga mulai Rp 55 ribuan.

2. Cuka Apel Heinz

Rekomendasi merk cuka apel terbaik untuk menghilangkan flek hitam berikutnya adalah Heinz yang diklaim memiliki cuka apel yang kualitasnya bagus.

Produk yang berasal dari Amerika ini dibuat dengan menggunakan 100 persen apel yang difermentasi secara baik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: