Butuh Modal Usaha Inilah Syarat Mengajukan KUR BRI 2023, Pahami Terlebih Dahulu Yuk!
Ilustrasi,Syarat ajukan KUR BRI 2023.-Inaproductcom-Instagram
Syarat ketentuan KUR TIK di Bank BRI
1. Individu yang merupakan calon TKI dan akan diangkat ke negara penempatan
2. KTP, KK, perjanjian kontrak kerja dengan pengguna jasa, perjanjian penempatan, paspor, visa, dan lainnya sesuai dengan permintaan.
Kemudian ada juga beberapa syarat yang harus dipenuhi, seperti :
1. Pinjaman maksimal sebesar 25 juta, atau sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh pemerintah
2. Suku bunganya sebesar 6% efektif per tahunnya
3. Bebas biaya administrasi serta provinsi
4. Pinjaman maksimal 3 tahun, atau sesuai dengan kontrak kerja
5. Penempatannya bisa berada di negara Asia, seperti Singapura, Hong Kong, Taiwan, Brunei, Jepang, Korea Selatan serta Malaysia.
Itulah syarat pengajuan KUR BRI 2023, jika kamu butuh modal, tidak perlu bingung langsung saja lengkapi persyaratan di atas untuk melakukan pengajuan.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: