4 Pertanyaan Seputar Kuliah di Jurusan Pariwisata yang Muncul saat Expo Campus di Sekolah

4 Pertanyaan Seputar Kuliah di Jurusan Pariwisata yang Muncul saat Expo Campus di Sekolah

Ilustrasi mahasiswa Jurusan Pariwisata praktek lapangan--Freepik

3. Jurusan Pariwisata harus jago Bahasa Inggris?

Pertanyaan ketiga yang muncul terkait kemampuan bahasa asing. Jurusan pariwisata sendiri pada dasarnya merupakan sebuah jurusan yang masuk dalam ranah dunia industri, yang mana memungkinkan untuk bertemu dengan orang asing.

Hal inilah yang menjadi rasa penasaran atau ketatukan dari siswa SMA/SMK yang berminat untuk mendaftar kuliah pada jurusan ini.

Namun tak perlu khawatir, kamu bisa belajar bahasa asing dahulu, minimal bahasa Inggris untuk mempersiapkan tes masuk ke jurusan tersebut.

4. Skill apa yang dibutuhkan di Jurusan Pariwisata?

Pertanyaan ini mungkin dibutuhkan informasinya oleh lulusan baru SMA/SMK. Hal tersebut dikarenakan alasan lulusan SMA/SMK baru untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi tentu untuk mengupgrade diri dengan mempelajari skill baru yang nantinya bisa digunakan untuk bekerja.

Skill yang dibutuhkan jurusan ini yaitu skill komunikasi dengan berhadapan banyak orang serta skill mengurus keperluan seseorang untuk berwisata ke daerah tertentu. 

BACA JUGA:Mengenal Jurusan Pariwisata, Mulai dari Materi Perkuliahan hingga Prospek Kerja

Itulah beberapa pertanyaan yang muncul seputar kuliah di Jurusan Pariwisata yang biasanya ditanyakan oleh anak SMA/SMK yang akan melanjutkan studi ke perguruan tinggi serta penasaran dengan jurusan pariwisata yang menarik. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: