Begini Cara Membuat Masker Kopi dan Minyak Zaitun untuk Memutihkan Wajah, Kulit Glowing Bebas Flek Hitam

Begini Cara Membuat Masker Kopi dan Minyak Zaitun untuk Memutihkan Wajah, Kulit Glowing Bebas Flek Hitam

Begini Cara Membuat Masker Kopi dan Minyak Zaitun untuk Memutihkan Wajah, Kulit Glowing Bebas Flek Hitam-Youtube.com/ chindy jihan-

RADARPEKALONGAN - Tak hanya digunakan sebagai minuman yang menambah energi. Nyatanya, ada pula cara membuat masker kopi dan minyak zaitun untuk memutihkan wajah. Sudahkah kamu tahu?

Kopi dikenal sebagai salah satu bahan alami yang memiliki banyak khasiat. Bagi kulit sendiri, kamu bisa menggunakannya sebagai masker wajah harian. Namun, seringkali karena teksturnya yang keras membuat banyak orang enggan mencoba cara satu ini. 

Padahal, jika digunakan secara teratur masker kopi dan minyak zaitun bisa memutihkan wajah lho. Hal ini dikarenakan kandungan didalam kopi dan minyak zaitun bisa membuat kulit wajah putih

Mulai dari tingginya kadar antioksidan maupun vitamin E di dalamnya ketika maskr ii digunakan di kulit. Alhasil, wajah bisa tampil lebih glowing dan awet muda. 

BACA JUGA: Begini Cara Pakai Masker Kopi dan Jeruk Nipis untuk Flek Hitam, Bikin Wajah Putih Glowing Tanpa Kerutan!

Selain itu, tekstur berminyak dari zaitun juga membantu melembutkan kopi dan membuatnya terasa nyaman saat digunakan di wajah. Menarik bukan?

Namun, sebelum membahas lebih jauh mengenai cara membuat masker kopi dan minyak zaitun untuk memutihkan wajah. Kamu perlu simak dulu nih, kira-kira apa manfaat kopi dicampur minyak zaitun untuk wajah?

Manfaat Masker Kopi dan Minyak Zaitun untuk Kulit

Bahan alami yang mudah didapatkan di dapur rumah ini ternyata mengandung berbagai manfaat untuk kulit wajah, lho. Sayangnya, masih banyak yang tidak tahu sederet manfaat masker kopi dan minyak zaitun. 

Kopi sendiri mampu mengatasi peradangan maupun iritasi di kulit, mengangkat sel kulit mati secara maksimal, menyamarkan flek hitam dan noda bekas jerawat, membantu menghaluskan kulit, melawan terjadinya penuaan hingga mencegah risiko adanya kanker kulit. 

Manfaat ini selanjutnya akan bertambah maksimal di kulit ketika kamu mencampurkannya dengan minyak zaitun yang telah lama dikenal akan khasiat baiknya. 

BACA JUGA: Rutin Oleskan Masker Kopi dan Air Mawar Viva untuk Wajah Tiap Malam, Bikin Flek Hitam Hilang Putih Alami!

Mulai dari mencerahkan kulit, menghaluskannya, melembutkan dan mencegahnya dari berbagai tanda penuaan dini. Tentunya, beragam manfaat ini akan sayang jika dilewatkan begitu saja bukan?

Jika kamu ingin mencobanya, tak perlu khawatir. Sebab, kamu bisa membuatnya sendiri dirumah dengan mudah. Bahan dan alat nya pun tidak akan menguras kantong dan biasanya sudah ada di dapur rumah. Penasaran, kan?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: