Anti Luntur saat Berkeringat! 5 Tips Make Up Wisuda Natural Ala Korea, Bisa Tahan Lama Sampai Seharian

5 Tips Make Up Wisuda Natural Ala Korea, Bisa Tahan Lama Sampai Seharian dan Anti Luntur Saat Berkeringat--Youtube
2. Aplikasikan Skincare
Selanjutnya kamu bisa aplikasikan skincare pada wajah. Kamu bisa menggunakan serum, pelembab sampai dengan sunscree terlebih dahulu.
Kamu bisa aplikasikannya satu per satu skincare dengan tipis, tetapi merata. Cara pengaplikasinnya kamu bisa mengoleskan skincare secar pelan, dan baiknya setiap satu kali aplikasi kamu tunggu sampi kulit kering baru aplikasikan skincare lagi.
Saat pengaplikasian serum, cukup kamu gunakan satu sampai dua tetes saja. Skincare merupakan lapisan wajib yang dapat menjadi base make up wajah kamu.
3. Pengaplikasian Base Make Up
Tahap selanjutnya kamu bisa menggunakan base make up. Bisa kamu mulai dengan menggunakan primer terlebih dahulu, setelah itu kamu bisa lanjutkan dengan foundation.
Kamu bisa pilih primer dan foundation yang paling cocok untuk kulit wajah kamu.
Jangan memaksakan warna foundation yang terang, karena make up yang akan kamu gunakan adalah make up ala korea.
Jadi kamu perlu menyesuaikan dengan tone kulit kamu, tidak perlu ragu saat menggunakan foundation pilihan kamu.
BACA JUGA:Sunscreen yang Bagus untuk Kulit Berminyak Terbaik 2023! Bikin Make Up Nempel Seharian
Setelah primer dan foundation teraplikasi dengan rata, selanjutnya kamu bisa gunakan conceler di bagian bawah mata secara merata. Kamu juga perlu memilih conceler yang sesuai dengan tone kulit wajah kamu ya.
4. Gunakan Bedak
Agar hasil akhir make up wisuda natural ala Korea ini bisa tamil lebih matte, kamu perlu gunakan bedak. Ada beragam bedak yang dapat kamu gunakan, bisa mulai bedak tabur sampai bedak yang padat.
Cara pemakaian bedak ini cuku ditepuk-tepuk saja, atau kamu bisa memanfaatkan kuas untuk meratakan bedak pada kulit wajah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: