5 Bahan Alami untuk Memutihkan Wajah, Berikut Cara Buat Maskernya untuk Hilangkan Flek Hitam Agar Awet Muda

5 Bahan Alami untuk Memutihkan Wajah, Berikut Cara Buat Maskernya untuk Hilangkan Flek Hitam Agar Awet Muda

5 Bahan Alami untuk Memutihkan Wajah, Berikut Cara Buat Maskernya untuk Hilangkan Flek Hitam Agar Awet Muda-freepik.com-

RADARPEKALONGAN – Mau punya kulit wajah yang putih tapi aman? Ada beberapa bahan alami untuk memutihkan wajah yang bisa kamu cobain, lho.

Beberapa bahan tersebut sudah kerap dijadikan perawatan kecantikan tradisional sejak dulu. Bahkan sekarang, beberapa produk kecantikan juga sudah membuatnya.

Bahan ini ekstraknya diubah menjadi produk skincare mulai dari sabun, body lotion, krim, sampai dengan serum. Tapi kalau kamu ingin mencoba skincre DIY alias bikin sendiri di rumah, bisaaa.

Bahannya mudah didapatkan, dan cara membuatnya juga gampang. Jadi, kamu bisa memutihkan wajah dengan mudah dan nyaman karena bisa memakainya kapanpun.

BACA JUGA:Inilah 2 Cara Memutihkan Wajah dengan Susu Dancow, Ampuh Pudarkan Noda Hitam dan Cegah Kerutan

BACA JUGA:Mentimun Jadi Rahasia Wajah Awet Muda dan Glowing, Berikut 6 Manfaat Sekaligus Cara Membuatnya

Berikut beberapa bahan alami untuk memutihkan wajah, bisa kamu jadikan masker untuk kulit glowing dan awet muda.

1. Beras Putih

Kamu sudah tau belum kalau beras putih ternyata termasuk salah satu bahan alami untuk memutihkan wajah? Berbagai produk skincare sudah memakai bahan ini, lho.

Beras putih mengandung asam fitat dan antioksidan yang bisa membantu mengangkat sel kulit mati. Kandungan tersebut juga bisa memutihkan kulit sekaligus mencegah penuaan dini.

Artinya, kamu bisa menggunakan bahan alami ini untuk masker agar kulit putih berseri. Cara bikinnya gampang. Kamu bisa menggunakan tepung beras siap saji.

BACA JUGA:Cuma Pakai Lidah Buaya Bikin Awet Muda Bebas Keriput dan Flek Hitam, Inilah Manfaat dan 2 Cara Pakainya

BACA JUGA:4 Cara Memutihkan Wajah dengan Kunyit, Masker Alami untuk Mengatasi Jerawat Sekaligus Bekasnya

Campurkan bahan tersebut dengan madu dan susu. Aduk, dan oleskan ke area wajah secara merata. Tunggu selama 20 menit, kemudian bilas wajah sampai bersih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: