Warga Bandengan Kota Pekalongan, Diajak Kembangkan Produk Bunga Telang Kering Menjadi Teh Celup Kekinian
Pelatihan- Pelatihan Pengembangan Bunga Telang Kering Menuju Produk Agroindustri Unggulan di Kelurahan Bandengan, Selasa (7/11/2023).-FOTO-Dwi Fusti Hana Pertiwi
Dijelaskan Aji, untuk pemasaran produk teh bunga telang kering yang dihasilkan warga Bandengan ini dijual masih sekitaran Kota Pekalongan saja.
"Tak jarang diikutsertakan ke pameran atau bazar yang difasilitasi Pemda, Kemitraan Indonesia," Katanua.
Dengan harga jual per kemasan Teh bunga Telang kering dihargai Rp30 ribu hingga Rp50 ribu. "Sehingga, dengan adanya workshop ini bisa menjadi suatu inovasi baru untuk pengolahan produk teh celup bunga telang dan perluasan produk unggulan di wilayah kami," pungkasnya.(ap3)..
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: