Inilah 4 Penyebab Kenapa Wajah Terlihat Tua dan Hal Yang Harus Kamu Lakukan

Inilah 4 Penyebab Kenapa Wajah Terlihat Tua dan Hal Yang Harus Kamu Lakukan

Penyebab kenapa wajah terlihat tua dan cara mengatasinya-dr. hendri andreas-Youtube

Kantong mata yang hitam juga dapat membuat kerutan bawah mata dan memperburuk postur wajah. Sehingga tidur yang cukup dapat mencegah keruan dan membuat wajah lebih glowing. 

BACA JUGA:Inilah 5 Bahan Alami yang Mengandung Kolagen untuk Wajah Bikin Kulit jadi Kencang dan Awet Muda Ga Pakai Lama

BACA JUGA:Bikin Kulit Kencang Bebas Kerutan, Inilah 7 Manfaat Collagen Drink untuk Kulit yang Harus Kamu Tau

2. Terlalu banyak asupan garam

Asupan makanan perlu diperhatikan, salah satunya asupan garam. Dengan konsumsi terlalu banyak garam tidak hanya berdampak buruk bagi kesehatan namun juga dapat membuat kulit rusak dan kering.

Selain itu, konsumsi garam yang berlebihan dapat menyebabkan tubuh menahan terlalu banyak air, sehingga menyebabkan pembengkakan di wajah dan bagian tubuh lainnya.

Makanan tinggi garam seperti mi instan dan junkfood adalah makanan yang perlu dihindari karena tinggi garam juga berlemak. Perlu terapkan pola makan sehat seperti buah-buahan dan sayur-sayuran kaya antioksidan juga penting untuk menjaga kesehatan kulit.

BACA JUGA:Ini 3 Kebiasaan Sederhana Agar Kulit Wajah Awet Muda, Tidak Muncul Kerutan dan Flek Hitam dengan Cepat

BACA JUGA:11 Daftar Bahan Makanan Sumber Kolagen untuk Perawatan Kulit Glowing dan Awet Muda, Cantik Alami dari Dalam

3. Dehidrasi atau kurang air

Air adalah sumber hidrasi yang paling baik dan minim risiko. Hanya dengan konsumsi air yang cukup dapat memberi manfaat tidak hanya bagi kesehatan tubuh tapi juga kelembaban kulit.

Kekurangan air dapat meperburuk kondisi fisik seseorang mulai dari kehilangan fokus, lemas hingga masalah pencernaan. Dampaknya pada kulit juga tidak main main dapat membuat kulit kering dan mengelupas.

Disarankan untuk mengonsumsi air minimal 8 gelas sehari untuk asupan air yang cukup untuk memberi manfaat pada tubuh. Merawat  dan menjaga kulit tetap lembab dan terhidrasi, sehingga kulit lebih elastis dan mencegah munculnya kerutan hingga garis halus.

BACA JUGA:5 Manfaat Minum Air Putih Banyak untuk Wajah, Bisa Mencerahkan Kulit dan Atasi Flek Hitam! Wajah jadi Glowing

BACA JUGA:3 Manfaat Air Putih untuk Kecantikan, Lengkap dengan Cara Terbaik Bantu Kulit Glowing Awet Muda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: