3 Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah dengan Tomat, Cuma Pakai Bumbu Dapur Kulit Glowing Awet Muda

3 Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah dengan Tomat, Cuma Pakai Bumbu Dapur Kulit Glowing Awet Muda

3 Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah dengan Tomat, Cuma Pakai Bumbu Dapur Kulit Glowing Awet Muda-Youtube.com/ iyifikir-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Seiring bertambahnya usia, beragam tanda penuaan tentu akan muncul. Salah satunya yaitu kerutan. Namun, gimana cara menghilangkan kerutan di muka? Ternyata, ada lho cara menghilangkan kerutan di wajah dengan tomat yang mudah untuk kamu lakukan. 

Kerutan sendiri terjadi oleh berbagai faktor. Mulai dari sinar matahari berlebih, stress, dehidrasi hingga paparan polusi berbahaya. Hal ini tentunya menjadi momok menakutkan bukan?

Lalu, Apakah tomat bisa menghilangkan kerutan wajah? Jawabannya tentu saja bisa. Nah, supaya lebih lengkap kamu wajib nih simak ulasan secara mendalamnya berikut ini. 

BACA JUGA: Inilah 5 Bahan Alami untuk Menghilangkan Flek Hitam, Cuma Modal Bahan Dapur Wajah Jadi Mulus Bebas Kerutan

BACA JUGA: Begini Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah Secara Alami, Cuma 3 Langkah Bikin Kulit Glowing Awet Muda

Sebab, pada artikel kali ini. Kamu akan diajak untuk mengetahui deretan manfaat, cara buat hingga tips dan triknya. Jadi, simak terus sampai akhir ya. Supaya main banyak tahu banyak ilmu. 

Manfaat Tomat untuk Wajah

Sebelum membahas lebih jauh, mengenai cara menghilangkan kerutan di wajah dengan tomat. Simak dulu yuk, beberapa manfaat tomat untuk wajah berikut ini;

  1. Mengecilkan ukuran pori-pori
  2. Menghaluskan tekstur kulit
  3. Mencerahkan kulit
  4. Menyamarkan flek hitam
  5. Mengurangi produksi minyak berlebih di kulit

BACA JUGA: 4 Bedak untuk Menutupi Flek Hitam yang Bagus, Ampuh Bikin Wajah Putih dan Mulus Bebas Kerutan 

BACA JUGA: Ternyata Ini 5 Bahan Alami yang Efektif Pudarkan Kerutan di Wajah, Yuk Cobain Pakai Cara Ini Bikin Awet Muda

Diketahui, manfaat ini didapat dari kandungan vitamin C, likopen dan juga antioksidan yang berlimpah didalamnya. Kombinasi inilah yang banyak dijadikan bahan utama skincare.

Sebab, efek jangka panjangnya adalah membantu mencegah kerusakan kulit dan bergam tanda penuaan dini. Menarik bukan? Apalagi, tomat bisa dioleskan di wajah secara teratur tanpa perlu kuatir. 

Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah dengan Tomat

Nah, kira-kira buah apa yang bisa menghilangkan kerutan di wajah? Berikut ini adalah panduan lengkap dari cara menghilangkan kerutan di wajah secara alami yang bisa kamu coba. Yuk, ikuti!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: