Bisa Mengatasi Masalah Mulut! Ini 3 Manfaat Sirih Merah untuk Kesehatan, Baik Dikonsumsi Setiap Hari

Bisa Mengatasi Masalah Mulut! Ini 3 Manfaat Sirih Merah untuk Kesehatan, Baik Dikonsumsi Setiap Hari

Manfaat Sirih Merah Untuk Kesehatan-youtube-youtube

Mengandung zat tanin yang memiliki sifat anti diabetes, rebusan air daun sirih ini sangat baik untuk dikonsumsi para penderita diabetes.

Senyawa Alkaloid yang mampu menurunkan kadar gula dalam darah karena senyawa ini bekerja untik menghambat penyerapan glukosa di usus.

BACA JUGA:Dapat Mencegah Penyakit Kronis! Inilah 3 Manfaat Daun Sirih Merah Untuk Kesehatan

3. Mengatasi Batuk

Kamu pasti pernah kan mengalami sakit batuk? Biasanya batuk disebabkan oleh cuaca yang tidak tentu, daun sirih merah bisa menjadi solusi untuk menyembuhkan batuk.

Batuk selain disebabkan oleh cuaca juga disebabkan oleh infeksi bakteri, daun sirih merah memiliki senyawa antiseptik yang mampu melawan bakteri penyebab batuk.

Rebuslah 5 lembar daun sirih merah dengan 300 ml air kemudian rebuslah hingga mendidih lalu minumlah air hasil rebusan daun sirih merah tersebut.

Itulah beberapa manfaat sirih merah untuk kesehatan yang bisa kamu praktekkan dirumah, semoga penyakit anda cepat disembuhkan. (jml)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: