Inilah Rumus yang Sangat Mudah dalam Menghafal Al Quran
Inilah Rumus yang Sangat Mudah dalam Menghafal Al Quran -Tangkap layar -Pixabay
Bila kamu mau menaikkan hafalan baru pada hari selanjutnya hingga saat sebelum menaikkan dengan hafalan baru, maka kamu wajib membaca hafalan lama dari ayat awal sampai terakhir sebanyak 20 kali pula
Hal ini bertujuan agar hafalan tersebut kuat serta kokoh dalam ingatan kamu, setelah itu kamu memulai hafalan baru dengan metode yang sama seperti yang kamu jalani saat menghafal ayat-ayat seperti diawal
Kalau sudah selesai, lalu 6 ayat tersebut digabung serta diulang sebanyak 20x. Teruskan begitu untuk surat-surat berikutnya.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: