Indah Mempesona! 4 Wisata di Banyuwangi yang Seru dan Menarik yang Wajib Dikunjungi di Akhir Tahun
wisata di Banyuwangi yang seru dan menarik-ilustrasi wisata di Banyuwangi yang seru dan menarik-youtube.com
Bagi kalian yang sedang mencari wisata dengan nuansa alam yang indah dengan edukasi yang bisa diberikan kepada si kecil, maka Mangrove Bedul Ecotourism ini bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat.
Sebab, mangrove bedul ecotourism ini merupakan salah satu kawasan mangrove terbesar di pulau jawa yang mana memiliki ribuan pohon mangrove yan terdiri dari 27 jenis mangrove.
Tidak hanya itu saja, di sini kalian juga akan mudah menemukan berbagai macam satwa yang aman untuk dilihat oleh si kecil.
BACA JUGA:Yuk Intip, 5 Area Ngopi dengan Panorama Alam yang Adem, Wisata Nongkrong Rekomended di Batang
BACA JUGA:Kenangan yang Mahal! Berikut 5 Rekomendasi Wisata Ramah Anak dan Keluarga di Batang, Kamu Mau?
Menariknya, kawasan yang memiliki luas 2.300 hektar ini bisa kalian nikmati dengan gondang-gandung atau perhatu tradisional yang bisa kalian sewa dengan harga Rp200.000/sewa.
Selain menyewa Gondang-Gandung, kalian juga bisa menyewa kano yang mana dapat kalian sewa dengan tarif Rp.50.000/2 jam.
Untuk tiket masuknya sendiri, kalian aan dikenakan tarif mulai dari Rp10.000/orang. Sementara untuk jam operasionalnya, objek wisat aini buka setiap hari pada pukul 08.00-16.00 WIB.
Mangrove Bedul Ecoturism ini berlokasi di Dusun Bloksolo, Desa Sumberasri, Purwoharjo, Banyuwangi.Untuk lebih jelasnya kalian bisa membuka google maps.
Itulah 4 destinasi wisata di Banyuwangi yang dapat kalian kunjungi selama liburan akhir tahun ini. Yuk tunggu apalagi, siapkan stamina kalian agar tetap fit untuk bisa menikmati keindahan alam yang disajikan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: