4 Tips Wajah Awet Muda di Usia 40 dengan Cara Alami, Cuma Pakai Bahan Dapur Kulit Kenyal dan Glowing
Tips Wajah Awet Muda Di Usia 40 dengan Cara Alami-Bestie-Youtube
1. Minyak zaitun
Minyak zaitun telah lama digunakan sebagai bahan alami untuk merawat kulit. Kandungan alami pada minyak zaitun dapat memberi manfaat mulai dari untuk wajah hingga rambut.
Minyak zaitun kaya manfaat mengandung antioksidan, vitamin, dan asam lemak dalam yang berperan penting dalam memberikan manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.
Menggunakan pelembap tiap malam dengan minyak zaitun ini dapat memberi kelembapan juga dapat mencegah penuaan seperti keriput dan flek hitam untuk wajah awet muda.
2. Kayu manis
Bahan alami atau rempah rempah dapur ini memiliki manfaat yang tidak hanya untuk kesehatan saja namun juga untuk ecantikan kulit salahs atunya adalah mencegah penuaan.
Kayu manis dipercaya dapat membantu menyamarkan kerutan dan garis halus pada kulit dan juga memperbaiki pigmen kulit dan membuat kulit tampak lebih awet muda dan glowing.
Cukup gunakan bubuk kayu manis sebagai bahan alami untuk campuran masker. Campurkan bubuk kayu manis dengan madu murni sampai tekstur kental dan oleskan selama 15 menit.
BACA JUGA:Cara Glowing Awet Muda Pakai Minyak Zaitun, Cuma 3 Tips Mudah Ibu-ibu Wajib Coba
3. Lidah buaya
Selanjutnyaa adalah dengan memanfaatkan lidah buaya. Selain sebagai pelembap lidah buaya juga memiliki manfaat lain mulai dari mencerahkan hingga melebatkan rambut.
Menurut penelitian kandungan yang ada dalam lidah buaya dapat meningkatkan produksi kolagen dan meningkatkan elastisitas kulit sehingga wajha kan tampak halus bebas kerutan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: