Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya: Bukti Ilmiah Kalau Anabul adalah Makhluk Spiritual yang Sensitif

Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya: Bukti Ilmiah Kalau Anabul adalah Makhluk Spiritual yang Sensitif

Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya - Piotr Musioł/Unsplash-

Hasil yang muncul dari penelitian ini pun cukup mengesankan. 

Terbukti bahwa 64% persen kucing merasa lebih bahagia dan tidak stres ketimbang saat mereka ditinggalkan sendiri di ruangan. 

Para ilmuan mengartikan perilaku ini sebagai sebuah reaksi positif yang disebut dengan “keterikatan aman”. 

Keterikatan ini adalah sebuah ikatan batin yang terbentuk selayaknya seorang anak dengan orang tuanya. 

BACA JUGA: 5 Fakta Tak Sedap Risiko Kucing Tidak Disteril, Benarkan Mengakibatkan Kanker dan Terjangkit Penyakit Menular?

BACA JUGA: Jangan Salah Pilih! Cleo, Jenis Pakan Kucing Setelah Steril yang Paling Cocok untuk Anabul Kamu

Hal ini pun terjadi anjing. Kucing dan anjing memperlihatkan sebuah reaksi yang menunjukkan bahwa mereka merasa aman, percaya diri, dan aktif saat dekat dengan sang majikan. 

Namun dari penelitian ini, sekitar 35% kucing menampilkan tanda-tanda stres ketika sang majikan kembali menemui mereka setelah 2 menit. 

Reaksi yang bersifat negatif ini disebut sebagai “keterikatan tidak aman". 

Dan kucing yang beraksi negatif ini banyak menghindari tuannya ketika dipertemukan kembali. 

BACA JUGA: Kamu Mungkin Tidak Menyangka, Inilah 9 Cara Kucing Mengenali Tuannya, Tak Hanya dari Bau tapi Juga dari Hati

BACA JUGA: Inilah 10 Ciri-ciri Kucing Mau Mati yang Tidak Boleh Dianggap Sepele, Segera Bawa ke Dokter Hewan Jika Sempat

Tingkat Keterkaitan Aman Kucing dengan Pemiliknya 

Dari hasil keterikatan aman, Kristyn Vitale, salah satu orang yang melakukan penelitian ini, menyimpulkan bahwa kucing memiliki ikatan batin yang cukup kuat dengan tuannya. 

Hal ini mirip dengan keterikatan seorang anak pada orang tua atau pengasuhnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: