Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya: Bukti Ilmiah Kalau Anabul adalah Makhluk Spiritual yang Sensitif

Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya: Bukti Ilmiah Kalau Anabul adalah Makhluk Spiritual yang Sensitif

Rahasia Ikatan Batin Kucing dan Pemiliknya - Piotr Musioł/Unsplash-

Sebuah penelitian yang dilakukan pada anjing pun menampilkan hasil yang mirip. 

Hanya saja, skor ketertarikan aman anjing pada majikannya lebih rendah, yaitu 58% ketertarikan aman. 

BACA JUGA: Apakah Dosa Mensteril Kucing? Ternyata Begini Hukumnya menurut Islam

Penelitian ini dilakukan oleh para kucing yang sudah terbiasa hidup dengan manusia, dengan majikannya. 

Tipikal kucing rumahan adalah bergantung dengan tuannya, melihat sang tuan sebagai pelindung serta pemberi makan. 

Hal ini membuat para kucing sangat bergantung dengan majikannya. Mereka jadi merasa aman ketika dipertemukan kembali. 

BACA JUGA: Kamu Harus Coba! Begini Cara Menanam Catnip untuk Kucing yang Benar Sesuai dengan Iklim dan Tanah di Indonesia

BACA JUGA: Do and Don’t Cara Menggunakan Catnip untuk Kucing yang Harus Kamu Perhatikan Sebelum Memberikannya!

Ada Keterkaitan Genetik 

Peneliti mempercayai bahwa sosialisasi dan penelitian lebih lanjut mungkin akan memiliki sedikit dampak pada ikatan batin kucing dan pemiliknya. 

Hal ini karena genetik pada kucing bisa mempengaruhi sikap mereka terhadap sang pemilik. 

Sering kali, temperamen yang kucing perlihatkan pada majikannya adalah bentuk dari genetik yang diwariskan. 

Dan para peneliti menggaris bawahi jika kucing yang mampu mempertahankan ikatan batin yang kuat dengan tuannya, maka hubungan itu akan stabil hingga waktu yang lama. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: