4 Manfaat Makan Apel Merah di Pagi Hari, Usai 40 Tahun ke Atas Wajib Baca!
Manfaat Makan Apel Merah di Pagi Hari-youtube-youtube
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ternyata begini manfaat makan apel di pagi hari yang sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan mengatasi berbagai penyakit.
Hal ini sangat penting bagi lansia yang sudah berusia 40 tahun keatas, mengingat mereka sangat rentan dalam terkena resiko berbagai penyakit.
Maka dari itu, bagi kamu yang sudah berusia lebih dari 40 tanun keatas sebaiknya sudah mulai rutin untuk mengkonsumsi buah apel setiap hari.
Karena mengutip dari beberapa penelitian ilmiah yang menyebutkan bahwa mengkonsumsi apel setiap hari dapat meningkatkan kebugaran tubuh.
Bagi kamu yang ingin memperoleh manfaat makan apel merah di pagi hari sebaiknya mulai biasakan untuk memakannya sebagai menu sarapan.
Berikut ini adalah beberapa manfaat makan apel merah di pagi hari yang dikutip dari berbagai sumber kesehatan yang terpercaya.
BACA JUGA:Daftar 4 Manfaat Makan Apel di Malam Hari bagi Usia 50 Tahun Keatas! Kamu Suka Makan Apel?
BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Makan Apel Setiap Hari untuk Usia 40 Tahun Keatas, Mau Tahu?
Manfaat Makan Apel Merah di Pagi Hari
1. Mencegah Penyakit Kolesterol
Kolesterol merupakan lemak yang terkandung di dalam darah manusia, kolesterol sendiri dibagi menjadi dua macam yaitu kolesterol baik dan kolesterol jahat.
Manfaat makan apel merah di pagi hari yang pertama mampu untuk menurunkan kadar kolesterol jahat yang bisa menyebabkan tersumbatnya aliran darah.
Dalam berbagai studi ilmiah menyebutkan bahwa makan pisang setiap pagi mampu menurunkan kadar LDL atau Kolesterol jahat yang terkandung dalam darah.
2. Menurunkan Resiko Stroke
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: