3 Cara Memutihkan Ketiak dengan Baby Oil, Bikin Kulit Mulus dan Putih Bebas Bau dan Keringat

3 Cara Memutihkan Ketiak dengan Baby Oil, Bikin Kulit Mulus dan Putih Bebas Bau dan Keringat-Youtube.com/ wulanhhusna-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Inilah cara memutihkan ketiak dengan baby oil yang bisa kamu lakukan di rumah. Penasaran, seperti apa caranya? Yuk, simak pembahasannya sampai akhir.
Memiliki ketika yang putih, mulus dan bebas bau tentu menjadi impian semua orang. Namun, bagi sebagian masyarakat Indonesia hal ini sulit didapatkan.
Apalagi, mengingat lokasi Indonesia yang ebdaa di garis khatulistiwa. Are lipatan menjadi mudah menghitam dan mengeluarkan aroma tidak sedap. Sebab, paparan sinar matahari yang lebih intens.
BACA JUGA: 4 Tips Memutihkan Ketiak Hitam dengan Bahan Alami, Ketiak Putih Bersih Bebas Bau Asam Tanpa Deodoran
Alhasil, kamu pun menjadi kurang percaya diri ketika beraktivitas. Tentunya, hal ini tidak ingin terus menerus terjadi kan?
Nah, dari sekian banyak pilihan perawatan ketiak selain melakukan treatment di klinik kecantikan. Ada juga lho cara murah dan mudah yang bisa kamu lakukan di rumah.
Pada artikel kali ini, kamu akan diajak untuk mencoba menggunakan baby oil sebagai pilihan yang tepat. Namun, apakah bisa memutihkan ketiak dengan baby oil?
Tak banyak yang tahu, bahwa produk bayi satu ini mengandung banyak manfaat. Lalu, apa manfaat baby oil untuk kulit sih? Melansir dari berbagai sumber, ini dia manfaat baby oil untuk perawatan kulit;
- Melembapkan kulit
- Mengurangi kemerahan atau iritasi
- Mencerahkan area kulit yang gelap
- Mencegah penumpukan sel kulit mati
Tentunya, hal ini tak lepas dari kandungan baik di dalam baby oil. Produk yang memiliki tekstur minyak cukup lembut di kulit ini mengandung bahan utama berupa mineral oil murni.
Kandungan inilah yang kemudian diketahui aman digunakan oleh semua jenis. Selain itu, bagi beberapa produk baby oil juga diselipkan bahan pendukung yang bisa mencerahkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: