Apa Saja Skincare yang Ampuh Memutihkan Kulit Belang dan Kusam? Cek 5 Daftar Merknya di Sini

Apa Saja Skincare yang Ampuh Memutihkan Kulit Belang dan Kusam? Cek 5 Daftar Merknya di Sini

Apa Saja Skincare yang Ampuh Memutihkan Kulit Belang dan Kusam? Cek 5 Daftar Merknya di Sini-Youtube/Pauline Wahyuni-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Jangan bingung, ada skincare yang ampuh memutihkan kulit belang dan kusam kalau kamu mau punya kulit cerah merata. 

Kedua masalah ini biasanya terjadi karena paparan sinar matahari, sehingga rentan membuat warna kulit jadi tidak merata alias belang.

Paparan sinar UV matahari akan merusak jaringan kulit dan juga memicu produksi melanin berlebih. Melanin tersebut yang membuat kulit jadi tampak lebih gelap dibandingkan area kulit sekitar.

Tapi tidak cuma karena itu saja, kulit belang dan kusam juga bisa terjadi karena polusi, gaya hidup yang tidak sehat, perubahan hormonal, dan jarang melakukan eksfoliasi kulit.

BACA JUGA:Apa Saja Produk Pengecil Pori-Pori Terbaik yang Bikin Wajah Mulus Bebas Flek? Yuk Cek 4 Daftar Merknya di Sini

BACA JUGA:6 Sunscreen Foundation untuk Memutihkan Wajah, Efektif Samarkan Flek Hitam Bekas Jerawat dan Pori-Pori

Salah satu cara paling praktis untuk mengatasi masalah ini adalah dengan menggunakan skincare. Apa saja produknya? Simak artikel berikut sampai akhir ya. 

Rekomendasi Skincare yang Ampuh Memutihkan Kulit Belang dan Kusam

Berikut beberapa produk terbaik untuk memutihkan kulit belang dan kusam, bisa dibeli di Indomaret atau toko kosmetik:

1. Purbasari Bengkoang Double White Soap

Pilihan skincare yang ampuh memutihkan kulit belang dan kusam pertama berupa sabun pemutih badan, Purbasari Bengkoang Double White Soap.

Sabun ini mengandung bengkoang alami yang diklaim bisa membuat kulit tampak lebih bersih, cerah merata, dan halus.

BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Masker Pengecil Pori-Pori yang Paling Ampuh, Pakai 2 Bahan Dapur Saja Bikin Kulit Mulus

BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Kantung Mata Tanpa Skincare Ala dr Zaidul Akbar, Pakai Cara Alami Katakan Bye Mata Panda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: