Desain Samsung A52 Tampil Lebih Fresh dan Stylish, Punya Rating IP67!
Desain Samsung A52 tampil menawan dengan berbagai pilihan warna-Samsung-
Sedangkan untuk RAM smartphone satu ini tersedia dalam dua pilihan RAM, yaitu 4GB, 6GB dan 8GB. Smartphone ini juga tersedia dalam dua pilihan penyimpanan internal, yaitu 128GB dan 256GB.
Pada bagian belakang, Samsung A52 memiliki desain kamera belakang yang unik. Kamera belakang ini terdiri dari empat sensor yang disusun dalam modul persegi. Modul kamera ini memiliki desain yang menonjol dan memberikan kesan yang stylish.
Pada sektor performanya fotografi dan videografinya ini, kamera yang dibawa smartphone satu ini juga cukup mumpuni dikelasnya.
BACA JUGA:Cari Kulkas Samsung yang Hemat Listrik dan Awet? Cek Jawabannya Disini!
Smartphone satu ini memiliki empat kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 64MP, kamera ultrawide 12MP, kamera makro 5MP, dan kamera depth sensor 5MP.
Tak heran jika kamera utama smartphone satu ini mampu menghasilkan foto yang tajam dan dengan detail yang berkualitas. Kemudian untuk kamera ultrawide ini mampu menghasilkan foto yang luas dan jernih.
Sedangkan kamera makro-nya mampu menghasilkan foto yang close-up dengan detail yang baik. Selain itu, untuk kamera depanya sendiri memiliki resolusi 32MP yang cukup mumpuni untuk selfie.
Beralih ke bagian baterainya, smartphone satu ini ditopang dengan baterai yang memiliki kapasitas 5000mAh yang tahan lama. Menariknya, smartphone ini dapat bertahan hingga dua hari penggunaan dengan sekali pengisian daya.
BACA JUGA:Rekomendasi HP Samsung Harga 2 Jutaan Terbaik di Awal Tahun 2024, dengan RAM BESAR dan Layar AMOLED!
Nah, itulah dia sedikit informasi tentang desain Samsung A52 tampil lebih fresh dan stylish dibandingkan dengan generasi sebelumnya.
Desainnya yang cakep ini juga telah didukung dengan fitur-fitur yang mumpuni, sehingga membuat Samsung A52 menjadi smartphone mid-range yang menarik untuk dimiliki. Semoga informasi ini bermanfaat untuk kamu yang sedang mencari HP baru ya. (Dy)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: