4 Lipstik Waterproof dan Tahan Lama, Rekomendasi Makeup Anti Luntur Cocok untuk Acara Buka Bersama

4 Lipstik Waterproof dan Tahan Lama, Rekomendasi Makeup Anti Luntur Cocok untuk Acara Buka Bersama

4 Lipstik Waterproof dan Tahan Lama, Rekomendasi Makeup Anti Luntur Cocok untuk Acara Buka Bersama-youtube/TukaTuku-

Lipstik waterproof dan tahan lama ini memiliki pigmen warna yang cukup intens. Untuk menggunakannya, kamu bisa membuat titik saja di pipi atau bibir, kemudian membaurkannya.

Dengan tekstur lipstik creamy, hasilnya berupa velvet matte. Formulanya diklaim tidak Cuma waterproof, tapi juga kissproof dan transferproof dengan ketahanan 24 jam.

Ada 12 pilihan warna yang tersedia, kamu bisa memilihnya sesuai selera dan kebutuhan kamu, ya. Lipstik ini dijual dengan harga mulai dari Rp 100 ribuan saja.

BACA JUGA:5 Sabun Batang Antibakteri untuk Menghilangkan Bau Ketiak, Bikin Segar Bebas Bau Badan dan Asem Seharian

BACA JUGA:Begini Cara Agar Jerawat Hilang dengan Cepat dalam 1 Hari, Cuma Pakai Bahan Alami Bikin Percaya Diri Lagi

4. Wardah Colorfit Lip Paint Around the World

Yang terakhir, ada rekomendasi lipstik waterproof dan tahan lama dari brand lokal Wardah. Selain kemasannya yang menarik, formulanya juga menarik lho.

Produk makeup Wardah yang satu ini memiliki packaging berupa gambar dari berbagai macam kota di belahan dunia. Ada  Tokyo, New York, ataupun Istanbul.

Lipstik ini juga pigmented, warnanya tidak mudah hilang sekalipun kita menggunakannya untuk makan atau minum. Cocok banget nih buat kamu yang ingin menghadiri acara buka bersama atau pesta.

Dengan teksturnya yang cenderung creamy, produk ini lebih mudah di-blend. Kamu bisa mendapatkan produknya dengan murah, mulai dari Rp 69 ribuan saja.

Itulah beberapa rekomendasi produk lipstik waterproof dan tahan lama, paling suka nomor berapa nih? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: