3 Langkah Membuat Masker Lemon Ampuh Atasi Masalah Jerawat, Noda Bekas Jerawat di Wajah Bisa Hilang Permanen!

3 Langkah Membuat Masker Lemon Ampuh Atasi Masalah Jerawat, Noda Bekas Jerawat di Wajah Bisa Hilang Permanen!

Langkah membuat masker lemon untuk masalah jerawat.-Deshinta Arisanto/yt-

Bahan-bahan:

- 1 sdm air mawar

- 1/2 sdm perasan air lemon

Cara membuat:

Siapkan wadan, campurkan air mawar dan perasan lemon, dan aduk hingga merata.

Cara pemakaiannya, pastikan kamu sudah mencuci muka, dan muka dalam keadaan bersih. Kemudian oleskan masker pada wajah secara merata.

Setelah mulai mengering, bersihkan dengan pembersih lembut, bisa menggunakan waslap lembut atau sejenisnya. Dan bilas dengan menggunakan air hangat.

BACA JUGA:Inilah Manfaat Air Mawar Viva untuk Flek Hitam di Wajah, Kulit jadi Kencang dan Bebas Masalah Penuaan Dini

BACA JUGA:3 Fungsi Air Mawar Viva untuk Muka Usia 50 Tahun Ke Atas, Pakai Setiap Hari Wajah Bebas Noda Hitam dan Kerutan

2. Masker Lemon dengan Kunyit dan Beras

Ramuan masker alami dari camupran air lemon berikut ini mampu mengatasi permasalahan noda bekas jerawat yang membandel. Kunyit sendiri juga bagus untuk permasalahan wajah seperti jerawat dan bekasnya karena mengandung senyawa curcumin yang kaya akan antioksidan. 

Sedangkan beras adalah bahan alami yang dapat menghidrasi kulit secara mendalam, dan membantu memudarkan bekas jerawat. 

Ramuan masker ini akan menenangkan kulit, meratakan warna kulit dan membuat tampilan kulit glowing, dan sehat.

Cara kerja masker ini dengan meresap ke lapisan epidermis kulit dan membantu mendorong pergantian kulit baru, serta mengontrol produksi melanin sehingga membantu mencerahkan bekas jerawat.

Untuk bahannya juga mudah ditemukan didapur, dengan proses pembuatan yang mudah. Berikut cara pembuatannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: