Begini Cara Pakai Foundation Agar Tidak Cakey dan Tahan Lama, Makeup Mulus Sepanjang Hari dengan 6 Langkah

Begini Cara Pakai Foundation Agar Tidak Cakey dan Tahan Lama, Makeup Mulus Sepanjang Hari dengan 6 Langkah-Youtube/christina immanuel-
2. Aplikasikan pelembap terlebih dahulu
Cara pakai foundation agar tidak cakey dan tahan lama berikutnya adalah dengan mengaplikasikan pelembap.
Hal ini diperlukan untuk menjaga kulit agar tetap lembap sehingga tidak mudah kering. Perlu diketahui, kondisi kulit kering bisa membuat foundation cepat cakey atau mengelupas.
Pakailah pelembap secukupnya terlebih dahulu, kemudian tunggu beberapa saat agar formulanya meresap dengan baik.
Jangan lupa aplikasikan pelembap pada area T-zone dan area bawah mata dengan baik karena kedua area tersebut rentan menyebabkan foundation cakey.
3. Aplikasikan primer juga
Sebenarnya, mengaplikasikan pelembap saja tidak cukup. Sebelum menggunakan foundation, kita perlu memakai primer terlebih dahulu agar makeup tahan lama dan tidak mudah geser.
Cara pakai foundation agar tidak cakey dan tahan lama ini diperlukan terutama untuk tipe kulit berminyak karena bisa menjadi solusi untuk mendapatkan tampilan akhir matte.
Primer tidak hanya akan menahan foundation saja, tapi juga akan menahan minyak berlebih, menyamarkan pori-pori besar, sehingga foundation bisa menyatu di kulit dengan baik.
4. Pakailah beauty blender untuk meratakan foundation
Setelah menggunakan primer, kita bisa mengaplikasikan foundation secara merata di kulit wajah. Untuk mendapatkan hasil maksimal, maka pakailah beauty blender untuk meratakannya.
BACA JUGA:4 Primer Terbaik untuk Usia 50 Tahunan, Rahasia Makeup Mulus Tanpa Flek Hitam dan Kerutan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: