Solusi Hemat Berkendara! 5 Rekomendasi Mobil Keluaran Terbaru 2024 yang Murah Dan Irit Bahan Bakar
Solusi Hemat Berkendara! 5 Rekomendasi Mobil Keluaran Terbaru 2024 yang Murah Dan Irit Bahan Bakar-Instagram/grizzly_dd1-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Solusi hemat kendaraan! 5 rekomendasi mobil keluaran terbaru 2024 yang murah dan irit bahan bakar. Penasaran, apa saja? So, langsung saja kita bahas ya!
Apabila kamu sedang mencari mobil keluaran terbaru 2024 yang murah dan irit bahan bakar? Maka pilihan terbaiknya adalah mobil-mobil kategori Low Cost Green Car (LCGC).
Mobil LCGC dirancang sebagai mobil terjangkau untuk masyarakat di Indonesia. Namun, pada tahun ini harganya kian meningkat. Ternyata hanya ada tiga pabrikan otomotif yang memproduksi mobil berstatus LCGC yakni Daihatsu, Honda, dan Toyota.
Apabila dulu waktu dirilis pada 2011 atau 2012 masih dibanderol dengan kisaran harga jualnya di bawah Rp100 juta, tapi tahun ini harga mobil LCGC mulai dari Rp 130 jutaan.
BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi Motor Bebek Berkapasitas 110cc dengan Harga Terjangkau dan Desain Modern
BACA JUGA:Toyota Etios Valco Mobil Hatchback yang Kurang Diminati, Padahal Banyak Kelebihan!
Solusi Hemat Berkendara! 5 Rekomendasi Mobil Keluaran Terbaru 2024 yang Murah Dan Irit Bahan Bakar
Berikut ini adalah 5 rekomendasi mobil keluaran terbaru 2024 yang murah dan irit bahan bakar, antara lain:
1. Daihatsu Ayla
Rekomendasi mobil keluaran terbaru 2024 yang murah dan irit bahan bakar urutan pertama adalah Daihatsu Ayla. Ayla merupakan mobil hatchback yang diproduksi oleh Daihatsu, sebuah perusahaan manufaktur mobil asal Jepang.
Ayla dibekali dengan pilihan mesin yang efisien dan handal. Menawarkan dua pilihan mesin yakni 1.0 liter Dual VVT-i dan 1.2 liter Dual VVT-i.
Soal harga, mobil ini dengan tipe terendah atau Ayla 1.0 M hanya dibanderol dengan harga Rp. 134 juta. Sedangkan untuk tipe tertingginya atau Ayla 1.2 R CVT ADS pada kisaran harga Rp. 189,9 juta.
BACA JUGA:Emak-emak Wajib Simak! Inilah Cara Praktis Membersihkan Tatakan Kompos Gas Menggunakan Bahan Dapur
BACA JUGA:Primbon Jawa: Inilah 5 Weton yang Kuat Menahan Penderitaan dan Kekecewaan, Tapi Pendendam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: