Rahasia Menyimpan Buah dan Sayur Agar Awet dan Segar di Kulkas, Cukup Ikuti 8 Langkah Berikut!

Rahasia Menyimpan Buah dan Sayur Agar Awet dan Segar di Kulkas, Cukup Ikuti 8 Langkah Berikut!

Ini dia rahasia menyimpan buah dan sayur agar awet dan segar di kulkas-Radar Pekalongan/Ady-freepik.com/azerbaijan-stockers

Namun, pastikan untuk mencucinya dengan benar dan keringkan dengan handuk bersih. Mencuci buah dan sayur yang basah justru akan mempercepat proses pembusukan.

3. Pisahkan Buah dan Sayur

Ketiga, rahasia menyimpan buah dan sayur agar awet dan segar di kulkas yang selanjutnya yakni dengan memisahkan buah dan sayur berdasarkan karakteristiknya.

Beberapa jenis buah, seperti apel, pisang, dan pir, mengeluarkan gas etilen yang dapat mempercepat kematangan buah dan sayur di sekitarnya. 

Oleh karena itu, penting untuk memisahkan buah dan sayur saat menyimpannya di kulkas. Kamu bisa menggunakan laci kulkas yang berbeda atau membungkusnya dengan plastik terpisah.

BACA JUGA:Benarkah Bunga Es di Kulkas Berbahaya? Simak Penjelasan dan Cara Mengatasi Bunga Es di Kulkas Berikut Ini!

BACA JUGA:7 Langkah Menghilangkan Bunga Es di Kulkas Agar Makanan Lebih Awet, Tips Menjaga Kulkas Bebas Bunga Es!

4. Simpan di Suhu yang Tepat

Suhu ideal untuk menyimpan buah dan sayur di kulkas adalah antara 4°C hingga 10°C. Pastikan untuk mengatur suhu kulkas Kamu sesuai dengan kebutuhan.

Beberapa jenis buah dan sayur memiliki suhu penyimpanan yang berbeda. Contohnya, tomat, mentimun, dan paprika lebih baik disimpan pada suhu ruangan, sedangkan asparagus, brokoli, dan kembang kol lebih baik disimpan di dalam kulkas.

5. Gunakan Wadah yang Tepat

Rahasia menyimpan buah dan sayur agar awet dan segar di kulkas yang kelima yakni dengan menggunakan wadah yang tepat.

Simpan buah dan sayur dalam wadah yang bersih, kering, dan berventilasi. Kamu bisa menggunakan wadah plastik, keranjang anyaman, atau kantong kain. 

BACA JUGA:Ini Dia Cara Memperbaiki Kulkas Banyak Bunga Es, Cukup Ikuti 10 Langkah Mudah Berikut!

BACA JUGA:Rahasia Freezer Kulkas Tidak Ada Bunga Es : 10 Tips Sederhana untuk Kulkas yang Lebih Awet!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: