Usai Hari Raya Idul Fitri 2024, Harga Kebutuhan Pokok di Pekalongan Terpantau Variatif

Usai Hari Raya Idul Fitri 2024, Harga Kebutuhan Pokok di Pekalongan Terpantau Variatif

Harga Kebutuhan Pokok di Pekalongan-FOTO-Dok. Diskominfo Kota Pekalongan

Pihaknya juga menambahkan, usai lebaran ini kondisi pasar normal setelah sebelumnya terjadi lonjakan pembeli.

Bahkan untuk ketersediaan stok barang kebutuhan pokok masyarakat saat ini juga terpantau aman. Sehingga ia pun berharap masyarakat tetap berbelanja sesuai kebutuhan, tidak panic buying dan Pemerintah akan terus memantau dan menjaga ketersediaan komoditas. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: