Cuma Pakai 1 Bahan Wajah Awet Muda, Ini Cara Menggunakan Madu untuk Muka Usia 50 Tahun Ke Atas yang Benar
Cuma Pakai 1 Bahan Wajah Awet Muda, Ini Cara Menggunakan Madu untuk Muka Usia 50 Tahun Ke Atas yang Benar-Youtube / Bidan Isna-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ingin tahu bagaimana cara menggunakan madu untuk muka usia 50 tahun ke atas? tahukah kamu ternyata madu juga bisa membuat wajah menjadi awet muda lho.
Ternyata, ada berbagai manfaat masker madu untuk kesehatan wajah, tak hanya mampu melembapkan dan mencerahkan kulit wajah, berbagai kandungan nutrisi di dalamnya ini juga diketahui dapat secara efektif untuk membuat wajah menjadi awet muda.
Menariknya kamu bisa menggunakan madu untuk muka dengan sangat mudah dan bisa kamu gunakan di rumah.
Tak hanya dapat kamu konsumsi secara langsung atau diolah menjadi berbagai jenis makanan, madu juga sering kali digunakan sebagai masker untuk perawatan wajah.
Manfaat madu untuk muka ini berasal dari beragam kandungan vitamin, seperti halnya kandungan vitamin C dan vitamin E hingga kandungan antioksidan flavonoid di dalamnya.
Salah satu manfaat madu untuk muka adalah mampu mengatasi penuaan dini pada kulit wajah, masker madu ini juga bisa kamu gunakan sebagai salah satu bahan alami eksfoliasi wajah untuk mengangkat sel-sel kulit mati dan merangsang terbentuknya sel-sel kulit baru yang jauh lebih sehat.
Maka dengan begitu, kamu bisa terhindarkan dari munculnya beragam tanda penuaan dini, seperti masalah garis halus atau keriput di wajah.
Untuk kamu yang penasaran bagaimana cara menggunakan madu untuk muka usia 50 tahun ke atas, berikut ini ulasan lengkapnya yang harus kamu ketahui.
Cara menggunakan madu untuk muka usia 50 tahun ke atas
1. Masker madu tanpa campuran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: