Mulai dari Rp 9 Jutaan! 4 Motor Listrik Yang Cocok Untuk Kurir, Mampu Membawa Beban Hingga 150 Kg
Mulai dari Rp 9 Jutaan! 4 Motor Listrik Yang Cocok Untuk Kurir, Mampu Membawa Beban Hingga 150 Kg -Youtube.com/TeknofansRidista-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Mulai dari Rp 9 jutaan! 4 motor listrik yang cocok untuk kurir, mampu membawa beban hingga 150 kg. Penasaran apa saja? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!
Tren penggunaan motor listrik semakin berkembang di dunia otomotif seiring dengan bertambahnya waktu. Motor listrik sudah mulai terlihat digunakan untuk kebutuhan sehari-hari.
Apalagi, dengan adanya program subsidi dari pemerintah yang semakin meningkat sehingga menyebabkan perkembangan motor listrik semakin cepat trennya di Indonesia. Berbagai kebutuhan berkendara merupakan pertimbangan utami bagi para pembeli motor listrik.
Selain hemat karena tidak membutuhkan bahan bakar, motor listrik juga mempunyai banyak fungsi. Mulai dari sebagai sarana transportasi sehari-hari hingga mencari penghasilan seperti menjadi ojek online, maupun kurir.
Maka dari itu, kami sudah merangkumkan 4 motor listrik yang cocok untuk kurir, mampu membawa beban hingga 150 kg.
Mulai dari Rp 9 Jutaan, Inilah 4 Motor Listrik Untuk Kurir yang Mampu Membawa Beban Hingga 150 Kg
Berikut ini adalah 4 motor listrik yang cocok untuk kurir, mampu membawa beban hingga 150 kg:
1. Exotic Vito
Motor listrik yang cocok untuk kurir, mampu membawa beban hingga 150 kg urutan pertama adalah Exotic Vito. Excotic Vito merupakan salah satu produk motor listrik subsidi buatan PT Roda Pasifik Mandiri.
Motor listrik ini menawarkan spesifikasi dan aneka fitur yang tergolong lengkap, tapi dijual dengan harga murah. Berbobot 70 kg dan mampu membawa beban hingga 150 kg.
BACA JUGA:Wajib Diketahui! 4 Pola Makan Ini Dilarang untuk Orang Berusia 50 Tahun ke Atas
BACA JUGA:Ini Dia Pantangan Makanan untuk Rematik, Harus Dihindari Agar Rematik Tidak Tambah Parah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: