Ternyata Begini Cara Agar Rumah Bebas Nyamuk, Cukup Tanam 5 Tanaman Hias Berikut!

Ternyata Begini Cara Agar Rumah Bebas Nyamuk, Cukup Tanam 5 Tanaman Hias Berikut!

Tanaman yang bisa digunakan agar rumah bebas nyamuk--youtube.com/@babeh tasyana

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Kali ini, kami akan bagikan jenis tanaman hias yang bisa jadi solusi atau cara agar rumah bebas nyamuk.

Gigitan nyamuk memang tidak hanya mengganggu tidur dan aktivitas, tetapi juga dapat membawa penyakit berbahaya seperti demam berdarah dan chikungunya.

Menggunakan obat nyamuk memang menjadi solusi yang umum, namun bagi sebagian orang, bahan kimia dalam obat nyamuk dapat menimbulkan efek samping yang tidak diinginkan.

Lalu, adakah cara alami untuk mengusir nyamuk tanpa membahayakan kesehatan? Jawabannya tentu saja ada dong.

Salah satu cara alami yang efektif dan estetis adalah dengan menanamkan tanaman hias pengusir nyamuk.

BACA JUGA:Inilah 8 Cara Penyiraman Tanaman Hias Pada Saat Musim Kemarau Agar Tidak Layu, Praktekkan Sekarang Juga!

BACA JUGA:Inilah 10 Cara Merawat Tanaman Hias Pada Saat Musim Kemarau Agar Tetap Segar dan Indah, Buktikan Sekarang Juga

Tanaman-tanaman ini tidak hanya cantik untuk menghiasi rumah, tetapi juga mengeluarkan aroma alami yang tidak disukai nyamuk.

Menanam tanaman hias pengusir nyamuk juga tidak hanya bermanfaat untuk kesehatan, tetapi juga dapat menjadi dekorasi yang indah untuk rumahmu.

Nah, berikut cara agar rumah bebas nyamuk dengan tanaman hias.

1. Lavender 

Cara agar rumah bebas nyamuk yang pertama yakni bisa dengan menanamkan tanaman Lavender.

Tanaman hias pengusir nyamuk yang satu ini pasti sudah tidak asing lagi ditelinga. 

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Pupuk Organik dari Air Rebusan Daun Serai untuk Tanaman Hias agar Tumbuh Lebih Subur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: