Review Battle Cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect untuk Menutupi Ketidaksempurnaan dan Bikin Glowing
![Review Battle Cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect untuk Menutupi Ketidaksempurnaan dan Bikin Glowing](https://radarpekalongan.disway.id/upload/3450251f65762196b299f01a5ec394c6.jpg)
review battle cushion Wardah Exclusive vs Wardah Instaperfect-Nadyla Aqilla-Youtube.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Jika kamu pecinta cushion, mungkin kamu bisa menyimak review battle cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect, yang keduanya mungkin akan sama-sama bagus untuk menutupi segala ketidaksempurnaan.
Mengenai brand kecantikan yang satu ini, Wardah memang selalu memiliki pilihan produk yang cukup lengkap dari tiap seri yang dikeluarkannya.
Sama halnya seperti cushion yang dikeluarkan oleh Wardah ini, yaitu antara Wardah Exclusive dengan Wardah Instaperfect.
Kedua seri ini cukup banyak diminati oleh orang-orang, karena memang memiliki beberapa formula dan kandungan yang membuat make up kita terlihat lebih eksklusif.
Namun, dari kedua seri tersebut, mana yang kira-kira lebih baik dan lebih bagus? Simak artikel tentang review battle cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect untuk menutupi ketidaksempurnaan wajah.
Review Battle Cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect
Cushion dari Wardah yang kali ini akan kita bandingkan adalah Wardah Exclusive Flawless Cover Cushion (Rp 130.000) dengan Wardah Instaperfect Mineralight Matte Cushion (Rp 181.000).
Nah langsung saja kita akan membandingkan dari berbagai aspek seperti berikut ini:
1. Packaging
Untuk kedua cushion ini memiliki bentuk packaging yang sama yaitu bundar, dan di dalamnya tersedia cushion, cermin dan juga sponge di dalamnya.
BACA JUGA:3 Sabun Batang Khusus Menghilangkan Noda Hitam di Wajah, Wajah Langsung Glowing Tanpa Flek Hitam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: