3 Cara Memutihkan Wajah dengan Masker Pepaya dalam 1 Malam, Cegah Kerutan Bikin Awet Muda dan Glowing

3 Cara Memutihkan Wajah dengan Masker Pepaya dalam 1 Malam, Cegah Kerutan Bikin Awet Muda dan Glowing

3 Cara Memutihkan Wajah dengan Masker Pepaya dalam 1 Malam, Cegah Kerutan Bikin Awet Muda dan Glowing-Youtube/Nevi Librianti-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ternyata ada beberapa cara memutihkan wajah dengan masker pepaya dalam 1 malam. masker tersebut bisa dibuat dengan mencampurkan bahan alami lain.

Buah pepaya memang kaya manfaat untuk kulit. Manfaatnya mulai dari mencerahkan wajah sampai dengan menjaga kulit agar tetap awet muda karena bisa mencegah tanda penuaan.

Oleh karenanya, tidak heran kalau kita kerap melihat produk perawatan kulit yang memiliki kandungan buah ini.

Nah, sekarang kita tidak perlu mengandalkan produk-produk pabrikan tersebut. Ada cara meracik masker pepaya yang bisa dibuat sendiri di rumah.

BACA JUGA:4 Masker Jeruk Nipis dan Kombinasi Bahan Lain untuk Memutihkan Wajah, Atasi Flek Hitam dan Kulit Kusam

BACA JUGA:4 Cara Pakai Kunyit untuk Wajah Kusam, Kombinasi Bahan Ini Bikin Glowing Tanpa Flek Hitam Secara Alami

Cara memutihkan wajah dengan masker pepaya ini akan membantu membuat tampilan kulit lebih cerah.

Kandungan vitamin E, vitamin A, vitamin B, vitamin C, dan enzim papain di dalamnya kaya manfaat. Buah ini juga memiliki sifat antibakteri yang bisa dipakai untuk mengatasi jerawat.

Bahkan, buah ini juga bisa diandalkan untuk mencegah kerutan lho. Hal ini berkat kandungan vitamin C dan flavonoid di dalamnya yang akan meningkatkan produksi kolagen agar kulit tetap elastis.

Cara Memutihkan Wajah dengan Masker Pepaya dalam 1 Malam

1. Masker pepaya dengan kombinasi susu

Pepaya bisa dikombinasikan dengan madu untuk dijadikan masker yang kaya manfaat. Cara memutihkan wajah dengan masker pepaya ini bisa dibuat dengan menggunakan susu sterilisasi.

BACA JUGA:5 Gaya Rambut Pria yang Rapih dan Stylish, Bikin Aura Ketampanan Meningkat dengan Model Pendek di Samping

BACA JUGA:4 Shampo Terbaik untuk Rambut Kusut, Bikin Rambut Lembut dan Gampang Diatur Nggak Ngembang Lagi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: