Simak Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia, Mana yang Lebih Cocok Untuk Harian Maupun Taksi Online?

Simak Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia, Mana yang Lebih Cocok Untuk Harian Maupun Taksi Online?

Simak Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia, Mana yang Lebih Cocok Untuk Harian Maupun Taksi Online?-Youtube.com/KOTOMOTIVE-

BACA JUGA:Apakah Mesin Mobil Matic Wajib Dipanaskan Dulu Sebelum Digunakan? Simak, Alasannya!

Untuk mesin 1.0, angka konsumsi BBM-nya berkisar antara 1:10 sampai 1:15 km/liter. Sementara, untuk mesin 1.3, angka konsumsi BBM-nya mulai dari 1:10 sampai 1:14 km/liter.

Serta mesin 1.5, angka konsumsi BBMnya berkisar antara 1:10 sampai 1:17 km/liter. Namun, konsumsi BBM tersebut juga dipengaruhi cara berkendara, jarak berkendara, dan kondisi kemacetan.

3. Eksterior

Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia yang ketiga adalah eksterior. Pada Avanza-Xenia facelift lansiran 2012 terdapat perbedaan di bagian bumper depan dan velg. 

Apalagi bila dibandingkan dengan Avanza Veloz yang memakai velg dan desain bumper yang lebih sporty. Sementara untuk tipe pada tahun sebelumnya, dapat dibedakan dari bagian grill serta velg yang memiliki desain berbeda. 

BACA JUGA:5 Mobil Listrik Murah untuk GrabCar dan GoCar, Ada yang Mampu Menempuh Hingga 481 Km

BACA JUGA:Mulai Rp 50 Ribuan, 5 Produk Gembok Motor Anti Maling Terbaik, Dijamin Aman Parkir Dimana Saja

Nah, untuk Avanza dan Xenia terbaru lebih mudah untuk dibedakan. Avanza generasi terbaru lebih elegan dan mewah, dengan pemakaian radiator grill berukuran besar dengan desain bilah berlapis chrome. Sementara untuk Xenia justru tampak lebih sporty, dengan pemakaian grille berbentuk hexagonal dan sentuhan aksen merah pada beberapa titik untuk tipe tertingginya.

4. Interior

Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia yang keempat adalah interior. Tombol start stop engine pada Daihatsu Xenia  berwarna merah, sementara tombol mesin di Toyota berwarna hitam yang tampak lebih elegan.

5. Fitur

Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia yang kelima adalah fitur. Avanza dan Xenia generasi terbaru, dilengkapi dengan fitur Camera 360 pada Xenia. Sementara untuk Avanza, fitur tersebut hanya ada pada tipe Veloz saja.

6. Harga

Perbandingan Toyota Avanza vs Daihatsu Xenia yang terakhir adalah harganya. Pada awal diluncurkan, Toyota Avanza selalu dibanderol dengan harga baru yang lebih tinggi dari Xenia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: