3 Cara Bikin Wajah Putih Glowing Dengan Kunyit, Cuma Pakai Bahan Dapur Kulit Langsung Awet Muda Bebas Noda

3 Cara Bikin Wajah Putih Glowing Dengan Kunyit, Cuma Pakai Bahan Dapur Kulit Langsung Awet Muda Bebas Noda

3 Cara Bikin Wajah Putih Glowing Dengan Kunyit, Cuma Pakai Bahan Dapur Kulit Langsung Awet Muda Bebas Noda-Youtube / wulanhusna-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Tahukah kamu bagaimana cara bikin wajah putih glowing dengan kunyit? Kalau kamu ingin tahu, maka ulasan pada artikel ini harus benar-benar kamu simak.

Tak hanya dapat kamu gunakan sebagai bahan masakan saja, kunyit ini juga bsa kamu gunakan sebagai bahan masker wajah alami.

Masker kunyit sendiri diketahui mampu memberikan sejumlah manfaat untuk kulit wajah, mulai dari dapat memutihkan wajah hingga mampu mengatasi masalah jerawat.

Kunyit merupakan salah satu tanaman herbal yang sering kali digunakan dalam pengobatan tradisional. Untuk kamu yang penasaran bagaimana cara bikin wajah putih dan glowing dengan kunyit maka simaklah ulasan berikut.

BACA JUGA:3 Produk Safi yang Bikin Glowing dan Awet Muda, Cerahkan Kulit Kusam dan Cegah Tanda Penuaan

BACA JUGA:4 Merk Foundation yang Bagus untuk Menutupi Flek Hitam, Kulit Langsung Glowing Dengan Produk Dibawah 50 Ribu

Cara bikin wajah putih glowing dengan kunyit

1.    Masker kunyit dan madu

Salah satu cara bikin wajah putih glowing dengan kunyit yang pertama adalah dengan menggunakan masker kunyit dan madu.
Masker kunyit ini sangat mudah untuk kamu buat sendiri di rumah, kamu bisa langsung mencampurkan bubuk kunyit dengan madu.

Hal tersebut bertujuan supaya kandungannya dapat bekerja secara optimal untuk kulit wajah, pastikan untuk kamu menggunakan masker kunyit ini sesuai dengan anjuran dan waktu yang tepat.

Hal tersebut bertujuan untuk menghidari kulit wajah menjadi kuning, begini cara bikin wajah putih glowing dengan kunyit:

-    Pertama, kamu bisa langsung menghaluskan kunyit dengan blender
-    Setelah itu campurkanlah dengan 1 sendok teh madu
-    Lalu oleskanlah ke kulit wajah yang berjerawat
-    Tunggu hingga 10 – 15 menit
-    Setelah itu kamu bisa menbilas masker dengan air yang hangat.

BACA JUGA:4 Cara Membuat Masker Wajah Alami dari Beras untuk Memutihkan Wajah, Kulit jadi Glowing Bebas Noda Hitam

BACA JUGA:4 Sunscreen yang Bagus untuk Kulit Berminyak Terbaik, Wajah Glowing Bebas Flek Hitam Cuma Pakai 1 Skincare

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: