5 Shampo untuk Rambut Berminyak dan Lepek, Tersedia di Alfamart dan Indomaret

5 Shampo untuk Rambut Berminyak dan Lepek, Tersedia di Alfamart dan Indomaret

5 Shampo untuk Rambut Berminyak dan Lepek, Tersedia di Alfamart dan Indomaret-Youtube/Siska Valentina-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Punya rambut lepek jangan khawatir, ada rekomendasi shampo untuk rambut berminyak dan lepek bisa dipakai untuk perawatan rutin.

Rambut berminyak terjadi karena produksi sebum pada kulit kepala terjadi secara berlebihan. Minyak yang ada pada kulit kepala tersebut akhirnya turun ke rambut dan menyebabkannya tampak lepek.

Sebum atau minyak pada kulit kepala sendiri sebenarnya adalah hal yang penting karena bermanfaat untuk menjaga kelembapan kulit kepala.

Tapi jika produksinya berlebihan tentunya akan membuat tampilan rambut menjadi sangat lepek dan tidak nyaman. 

BACA JUGA:4 Pilihan Serum Hanasui untuk Memutihkan Wajah, Ratakan Warna Kulit Bikin Glowing Pudarkan Noda Hitam

BACA JUGA:2 Kunci Wajah Cerah Bebas Tanda Penuaan dengan Bahan Alami, Rahasia Glowing Gampang Dilakukan

Kondisi kulit kepala yang berminyak bisa dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu:

  • Perubahan hormon
  • Pola perawatan rambut
  • Melakukan kegiatan outdoor
  • Tingkat kebersihan 
  • Faktor genetik

Tidak cukup dengan rajin keramas, mengatasi rambut berminyak juga bisa dilakukan dengan menggunakan shampo yang punya formula untuk kondisi itu. Simak rekomendasi produknya berikut ya.

Shampo untuk Rambut Berminyak dan Lepek

1. Head & Shoulders Cool Menthol

Rekomendasi produk yang pertama adalah Head & Shoulders Cool Menthol. Dengan kandungan menthol alaminya, produk ini akan membuat kulit kepala terasa lebih segar.

BACA JUGA:3 Produk Safi yang Bikin Glowing dan Awet Muda, Cerahkan Kulit Kusam dan Cegah Tanda Penuaan

BACA JUGA:3 Shampo untuk Rambut Rusak di Minimarket, Bikin Lembap dan Tumbuh Subur Harga Terjangkau

Selain itu, formulanya juga akan mengatasi masalah ketombe yang juga bisa terjadi pada kulit kepala berminyak. Jadi selain anti lepek, shampo ini juga anti ketombe ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: