Review Lengkap Spesifikasi Huawei Band 9, Hadirkan Layar AMOLED dan Pembaharuan Fitur Melimpah!
Review Lengkap Spesifikasi Huawei Band 9, Hadirkan Layar AMOLED dan Pembaharuan Fitur Melimpah! -consumer.huawei.com-
Pada saat digunakan untuk berenang, data yang ditampilkan yaitu jarak, durasi dan kalori. Akan tetapi selesai berenang mampu menyajikan data lebih lengkap lagi.
Dengan begitu kita dapat menyimpulkan bahwa Huawei Band 9 sudah mendukung sertifikasi 5ATM yang mampu melindungi hingga kedalaman 50 meter.
Namun cukup disayangkan yaitu belum tersedia fitur GPS. Sehingga saat ingin jogging atau tracking memerlukan smartphone untuk menggunakan GPS.
Pada saat digunakan untuk workout atau nge-gym, data yang ditampilkan seperti kayuhan, laju kayuhan dan status latihan.
Itulah beberapa contoh penggunaan dari sensor nine exist dari Huawei Band 9 yang merupakan upgrade dari generasi sebelumnya.
Terlepas dari sensor sebelumnya, tersedia pula sensor olahraga yang berisi data seperti indeks kemampuan, beban latihan, waktu recovery dan sebagainya.
Pada Health monitoring dalam smartband ini dihadirkan dengan banyak fitur dari versi sebelumnya.
Di mana versi sebelumnya terdapat fitur TruSeen 5.0 dan untuk versi terbarunya yaitu TruSeen 5.5.
BACA JUGA:Ketahui Perbandingan HP Samsung A Series dan M Series, Apakah Perbedaanya Signifikan? Yuk Simak!
Kemudian terdapat pula fitur TruSleep 4.0 yang sudah melalui peningkatan saat pelacakan agar lebih akurat mulai dari awal tidur hingga bangun tidur.
Data yang disajikan seperti skor tidur, durasi tidur, berapa lama tidur, berapa lama bermimpi hingga berapa lama terbangun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: