Pengeluaranmu Jadi Semakin Hemat! 5 Motor Matic Irit Bahan Bakar Ini Bisa Kamu Miliki, Harganya Terjangkau!

Pengeluaranmu Jadi Semakin Hemat! 5 Motor Matic Irit Bahan Bakar Ini Bisa Kamu Miliki, Harganya Terjangkau!

Motor Matic Irit Bahan Bakar --Instagram/farizibrahim17

BACA JUGA:Berikut Alasan Motor Bebek Masih Menjadi Juara di Jalanan, Lengkap dengan Rekomendasinya!

5. Honda Vario 160

Rekomendasi motor matic irit bahan bakar selanjutnya adalah Honda Vario 160, yang dibekali dengan mesin berkapasitas 156,9 cc dengan 1 silinder.

Selain dikenal dengan mesinnya yang cukup bertenaga, Honda Vario 160 ini juga dikenal memiliki konsumsi bahan bakar yang cukup irit, ini membuatnya cukup diandalkan.

Mengenai konsumsi bahan bakarnya sendiri, motor dengan mesin berkapasitas 156,9 cc ini, memiliki konsumsi bahan bakar mencapai 46,9 km/ liter, bahan bakar irit ini berkat adanya fitur ISS atau Idling Stop System.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: