4 Cara Hilangkan Bopeng Pakai Bahan Alami, Bikin Wajah Mulus Putih Merata Tanpa Noda Hitam

4 Cara Hilangkan Bopeng Pakai Bahan Alami, Bikin Wajah Mulus Putih Merata Tanpa Noda Hitam

4 Cara Hilangkan Bopeng Pakai Bahan Alami, Bikin Wajah Mulus Putih Merata Tanpa Noda Hitam-Youtube/cristina immanuel-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Kamu belum tau kalau ada cara hilangkan bopeng pakai bahan alami? Simak artikel berikut sampai akhir biar tidak ketinggalan informasi menarik ini ya.

Bopeng adalah istilah untuk bekas luka yang tampak cekung di kulit karena kerusakan pada lapisannya. Salah satu masalah kulit yang menyebabkan bopeng adalah jerawat.

Saat muncul jerawat, kita acapkali gemas hingga pada akhirnya memencet jerawat yang meradang. Nah, perilaku tersebut membuat jaringan kulit rusak sehingga menciptakan bopeng.

Untuk mengatasi kondisi tersebut, kita bisa mengandalkan beberapa bahan alami yang bisa membantu memperbaiki jaringan kulit.

BACA JUGA:3 Merk Deodorant yang Bagus untuk Ketiak Basah dan Bau Terbaik, Ampuh Hilangkan Bau tak Sedap dan Keringat

BACA JUGA:3 Bahan Alami yang Bikin Wajah Mulus, Begini Cara Meraciknya Menjadi Masker Wajah untuk Kecilkan Pori-Pori

Dengan begitu, kita tidak akan resah lagi dengan tampilan kulit yang tidak mulus. Apa saja bahan alami yang bisa dipakai? Bagaimana pula cara menggunakannya?

Cara Hilangkan Bopeng Pakai Bahan Alami

Ada beberapa bahan alami yang bisa dipakai untuk membantu menghilangkan bopeng di wajah, berikut daftar sekaligus cara menggunakannya:

1. Mengoleskan lidah buaya

Siapa nih yang suka mengoleskan gel lidah buaya setelah jatuh atau mendapati luka di tangan atau kaki? Ternyata, manfaat tersebut juga bisa kita aplikasikan untuk mengatasi bopeng lho.

Lidah buaya memiliki kandungan berupa antiradang, antibakteri dan antivirus yang bisa membantu mengatasi jerawat.

BACA JUGA:5 Makanan Penyebab Bau Ketiak dan Keringat Berlebih, Segera Batasi Agar Badan jadi Wangi dan Bebas Burket

BACA JUGA:3 Cara Alami Mengencangkan Wajah Kendur Usia 50 Tahun Ke Atas, Rahasia Kulit Awet Muda dengan Bahan Dapur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: