5 Cara untuk Mengurangi Kerutan di Dahi Biar Terlihat Lebih Kencang dan Awet Muda Kembali

5 Cara untuk Mengurangi Kerutan di Dahi Biar Terlihat Lebih Kencang dan Awet Muda Kembali

cara untuk mengurangi kerutan di dahi-freepik.com-freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Punya masalah dahi berkerut? Coba lakukan cara untuk mengurangu kerutan di dahi secara rutin seperti pada artikel berikut ini. 

Dahi memang menjadi salah satu area wajah yang mudah berkerut, dan hal ini biasanya menjadi salah satu tanda penuaan yang cukup jelas. 

Karena letaknya yang terlihat jelas di wajah bagian depan, biasanya akan membuat orang-orang nampak kurang percaya diri, apalagi jika usianya masih terbilang muda. 

Biasanya kerutan ini bisa muncul akibat adanya beberapa faktor yang diantaranya adalah adanya toksin, adanya proses dehidrasi pada kulit, paparan lingkungan yang kurang baik, dan juga kurangnya merawat kulit. 

BACA JUGA:Suka Mewarnai Rambut? Yuk Lakukan 4 Cara Praktis Merawat Rambut Berwarna Sendiri di Rumah, Rambut Tetap Sehat

BACA JUGA:Sama-sama Terlihat Mewah, Review Battle Cushion Wardah Instaperfect Vs Skintific, Mana yang Lebih Bagus?

Meskipun, sebenarnya munculnya kerutan ini cukup wajar seiring bertambahnya usia. Namun, kamu bisa melakukan beberapa cara untuk menguranginya. 

Nah cara untuk mengurangi kerutan di dahi ini akan kita bahas pada pembahasan di bawah ini. 

Kamu bisa mengikutinya dan menjadikannya sebagai kebiasan-kebiasaan baik supaya kulit lebih kencang dan tampak awet muda

Cara untuk Mengurangi Kerutan di Dahi

1. Rutin Mencuci Wajah 

Hal pertama yang akan membantu mengurangi mudahnya muncul kerutan di wajah adalah dengan mencuci wajah secara rutin. 

BACA JUGA:Review Battle Cushion Wardah Exclusive Vs Instaperfect untuk Menutupi Ketidaksempurnaan dan Bikin Glowing

BACA JUGA:4 Skincare Terbaik untuk Mengecilkan Pori-Pori dan Mencerahkan Kulit, Bikin Kulit Sehat dan Flawless

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: