5 Cushion Lokal Terbaik untuk Wajah Glowing dan Tampak Sehat, Bisa Digunakan untuk Sehari-hari

cushion lokal terbaik untuk wajah glowing-True to skin - Wardah-Shopee
Hal ini karena memiliki coverage yang medium sampai full coverage, dengan hasil yang sangat minim oksidasi.
Untuk hasil akhirnya sebenarnya tidak terlalu glowing, jadi bisa dibilang satin matte, yang bisa membuat wajah tidak terlihat begitu berminyak.
Formula dan teksturnya ringan, tapi bisa membuat wajah terlihat mulus, membuat cushion ini cocok untuk digunakan untuk beraktivitas sehari-hari.
Nah, jadi itulah tadi beberapa review cushion lokal terbaik untuk wajah glowing dan tampak sehat, yang bisa digunakan untuk sehari-hari. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: