Cari Foundation Bagus? Inilah Top 3 Foundation Matte yang Terlihat Flawless, tanpa Bikin Kulit jadi Ketarik
![Cari Foundation Bagus? Inilah Top 3 Foundation Matte yang Terlihat Flawless, tanpa Bikin Kulit jadi Ketarik](https://radarpekalongan.disway.id/upload/4c3c5ef7a7a7351fa6d3be0de664b00c.jpg)
top 3 foundation matte-@matchajunkie/Tiktok-Tiktok.com
RADARPEKALONGAN.CO.ID - Inilah top 3 foundation matte yang terlihat flawless di wajah, tapi tidak membuat kulit wajah semakin kering.
Berbicara soal makeup yang flawless dan tahan lama, tentunya tidak jauh dari sebuah complexion atau biasa disebut juga dengan base makeup.
Dari banyaknya jenis base makeup, sesuai dengan judulnya, yang kali ini akan kita bahas adalah seputar foundation.
Foundation sendiri biasanya memiliki tekstur yang cair, walaupun ada jenis foundation yang teksturnya padat dan berupa krim.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Bedak yang Ngeblurin Pori-Pori, Samarkan Noda Hitam dan Imperfection Kulit Lainnya!
Untuk fungsinya sendiri, foundation bisa berguna dalam memberikan coverage yang tinggi dan mampu menutupi sejumlah noda dan menyamarkan warna kulit.
Pengaplikasiannya sendiri, biasanya kita membutuhkan alat bantu berupa sponge, beauty blender atau pun kuas rias.
Sama seperti base makeup lainnya, foundation juga memiliki pilihan finish, baik glowing maupun matte finish, seperti yang akan kita bahas berikut ini.
Langsung saja, untuk mengetahui top 3 foundation matte yang terlihat flawless, kita akan membahas berikut ini.
BACA JUGA:3 Foundation Glowing Wardah Dibawah 50 Ribu, Ampuh Tutupi Flek Hitam dan Kerutan Wajah jadi Glowing
Top 3 Foundation Matte yang Terlihat Flawless
1. L'Oreal Paris Infallible 24H Matte Cover Foundation - Rp 169.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: