Nova Arianto Siap Bentuk Skuad B Timnas Senior, Inilah Daftar Skuad B Timnas Senior untuk Piala AFF 2024

Nova Arianto Siap Bentuk Skuad B Timnas Senior, Inilah Daftar Skuad B Timnas Senior untuk Piala AFF 2024

Nova Arianto Siap Bentuk Skuad B Timnas Senior, Inilah Daftar Skuad B Timnas Senior untuk Piala AFF 2024-SH.Official-Youtube

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Pada artikel kali ini, kita akan membahas dan menelaah mengenai daftar skuad B Timnas senior untuk Piala AFF 2024.

Timnas Indonesia tengah bersiap-siap untuk menghadapi serangkaian turnamen yang padat pada tahun ini. Selain babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026, mereka juga akan menatap Piala AFF 2024, atau yang kini dikenal sebagai Asean Cup 2024.

Namun, ada perubahan signifikan dalam strategi yang akan diterapkan oleh Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024 kali ini atau yang kini dikenal sebagai Asean Cup 2024.

Instruksi dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, beberapa waktu lalu menegaskan bahwa Timnas Indonesia akan menggunakan "Skuad B" atau lapis kedua.

Hal tersebut menandakan bahwa turnamen di level Asia Tenggara sudah tidak lagi menjadi prioritas utama bagi skuad Garuda, karena mereka juga harus fokus pada kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde ketiga.

Dilansir dari kanal Youtube SH.Official pada hari Jumat (19/7), berikut ini adalah daftar skuad B Timnas Senior Indonesia untuk Piala AFF 2024 atau Asean Cup 2024.

BACA JUGA:Gegerkan Belanda! Sosok 700 Miliar Diboyong Shin Tae-yong untuk Perkuat Timnas Indonesia, Siapa?

BACA JUGA:SAT SET! 3 Wonderkid Belanda Resmi Dinaturalisasi Oleh PSSI, Next Arjen Robben Setuju Perkuat Timnas Indonesia

Komposisi Skuad B: Menguji Potensi Generasi Muda

Melihat dari komposisi yang ada saat ini, Timnas Indonesia di babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 telah menunjukkan keberagaman dan potensi yang sangat menjanjikan.

Meskipun demikian, ada sejumlah pemain dari skuad Garuda sebelumnya yang tidak termasuk ke dalam daftar skuad Timnas yang akan ikut berpartisipasi pada babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.

Namun diprediksi, mereka yang tidak ikut kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde ketiga dapat menjadi opsi untuk Timnas Indonesia yang akan berpartisipasi di Piala AFF 2024.

Berikut ini adalah beberapa nama pemain potensial yang bisa mengisi Squad B untuk Piala AFF 2024.

BACA JUGA:Maarten Paes September Bisa Main, Tim Cahill Minta Australia Waspada: Ingat, Rangking FIFA Bukan Patokan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: