3 Base Makeup Wardah untuk Wajah Glowing, Samarkan Noda Hitam dan Imperfection Kulit Lainnya!
3 Base Makeup Wardah untuk Wajah Glowing, Samarkan Noda Hitam dan Imperfection Kulit Lainnya!-Radarpekalongan/istimewa-shopee/Wardah Official Shop
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Apa aja sih base makeup Wardah untuk wajah glowing yang bisa kita pakai sehari-hari? Simak artikel berikut sampai akhir ya.
Buat kamu yang menyukai makeup, memilih base makeup tentunya adalah hal yang sangat penting. Sebab produk tersebut yang akan menjadi kulit kedua kita.
Dengan memilih base makeup yang sesuai, kita bisa menyamarkan berbagai masalah ketidaksempurnaan kulit wajah.
Alhasil kulit pun akan tampak mulus, tidak lagi muncul noda hitam, bekas jerawat, garis halus, kantung mata, atau bahkan pori-pori besar.
BACA JUGA:DIY Masker Lidah Buaya untuk Wajah Glowing, Kulit Cerah Tanpa Noda Hitam Pakai 3 Campuran Ini!
Sebagai salah satu brand kecantikan yang cukup terkenal di Indonesia, Wardah punya berbagai produk base makeup terbaiknya.
Tentunya dengan keunggulan masing-masing, dan sudah terjamin keamanannya. Yuk, simak beberapa rekomendasi produk base makeup Wardah berikut ini.
Base Makeup Wardah untuk Wajah Glowing
1. Wardah Lightening Liquid Concealer
Kalau kamu punya jerawat, lingkaran hitam di bawah mata, pori-pori besar atau bercak hitam, mungkin concealer bisa dipertimbangkan.
Base makeup Wardah untuk wajah glowing ini memiliki coverage medium to high yang akan menyamarkan beberapa masalah tadi.
BACA JUGA:4 Skincare Terbaik untuk Wajah Glowing Usia 40 Tahun ke Atas, Pudarkan Noda Hitam Bikin Kulit Halus!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: