3 Rekomendasi Cushion Lokal yang Tidak Terlihat Oksidasinya, Cocok untuk Kamu yang Ingin Tampil On Point

3 Rekomendasi Cushion Lokal yang Tidak Terlihat Oksidasinya, Cocok untuk Kamu yang Ingin Tampil On Point

cushion lokal yang tidak terlihat oksidasinya-Kiara Leswara-Youtube.com

Untuk kandungan yang ada di dalamnya salah satunya adalah SPF 50 PA++++, yang mampu melindungi kulit dari sinar UV. 

Wardah Instaperfect Skincover Air Cushion ini hadir dengan 6 pilihan warna, untuk skintone light, fair, medium, dan tan undertone. 

BACA JUGA:4 Rekomendasi Bedak Padat yang Ngeblurin Pori-Pori, Ampuh Samarkan Flek Hitam Bikin Wajah Glowing Seharian

BACA JUGA:Review Battle Cushion Viral Skintific Vs The Originote di Kulit Kering, Mana yang Lebih Bagus?

3. True to Skin Skinlike Porefecting Cushion 

Cushion lokal yang berikutnya adalah True to Skin Skinlike Porefecting. 

Cushion yang satu ini adalah salah satu cushion yang cukup ringan dengan hasil akhir satin matte, yang tidak banyak menggumpal. 

Di dalam cushion ini terdapat beberapa kandungan yang berfungsi untuk memberikan perlindungan terhadap kulit, yang dimana salah satu kandungannya adalah physical dan chemical sunscreen. 

Untuk tingkat coverage-nya sendiri cushion True to skin ini memiliki tingkat coverage yang medium to full, dan pastinya minim oksidasi. 

BACA JUGA:Battle Review Bedak Oil Control yang Bagus untuk Wajah Berjerawat, Wajah Beas Kilap dan Segar Seharian

BACA JUGA:Dari Brand yang Sama, Begini Review Battle Cushion Wardah Instaperfect Vs Exclusive Vs Colorfit

True to Skin Skinlike Porefecting cushion ini tersedia dengan 4 pilihan warna dengan undertone yang berbeda-beda. 

Nah jadi, itulah tadi ketiga rekomendasi cushion lokal yang tidak terlihat oksidasinya. 

Untuk harganya, masing-masing berada di atas Rp 100 ribu, tapi worth it untuk kamu coba. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: