DIY Racikan untuk Mengencangkan Kulit Kendur, Cukup 3 Bahan Tanda Penuaan Tersamarkan!

DIY Racikan untuk Mengencangkan Kulit Kendur, Cukup 3 Bahan Tanda Penuaan Tersamarkan!

DIY Racikan untuk Mengencangkan Kulit Kendur, Cukup 3 Bahan Tanda Penuaan Tersamarkan!-youtube/Beauty Rituals-

Penggunaan gel lidah buaya akan memberikan manfaat untuk melembapkan kulit, mendorong produksi kolagen di dalam kulit juga.

Dengan begitu, gel bening ini akan membantu meminimalisir tanda penuaan dan membuat kulit kembali elastis.

Nah, tidak cukup jika hanya mengetahui kandungan dari bahan yang dipakai saja. Berikut DIY racikan untuk mengencangkan kulit kendur selengkapnya.

BACA JUGA:DIY Masker untuk Mengencangkan Wajah Kendur, Cukup Pakai 3 Bahan Ini Pudarkan Kerutan Bikin Awet Muda

BACA JUGA:DIY Masker Penghilang Kerutan dan Noda Hitam, Cukup 3 Bahan Bikin Awet Muda di Usia 40 Tahunan

Bahan dan alat yang dibutuhkan:

  • 1 sendok teh madu murni
  • 1 sendok teh bubuk kunyit
  • 2 sendok teh gel lidah buaya
  • Wadah bersih
  • Cetakan es

Cara meracik:

  • Langkah pertama, masukkan gel lidah buaya dan madu ke dalam wadah
  • Tuangkan juga bubuk kunyit ke dalamnya
  • Aduk semua bahan agar tercampur merata dan berbentuk pasta
  • Siapkan cetakan es
  • Lanjut, masukkan racikan tadi ke dalam cetakan es secara merata
  • Simpan di dalam kulkas sampai membeku
  • Ice cub siap dipakai untuk mengencangkan kulit kendur

BACA JUGA:3 Skincare Indomaret untuk Mengecilkan Pori-Pori, Bikin Wajah Tampak Glowing dan Halus dengan Cepat!

BACA JUGA:DIY Masker Teh Basi untuk Menghitamkan Uban, Pakai 1 Bahan Rambut Putih Jadi Hitam Merata

Cara penggunaan:

  • Untuk menggunakannya, bersihkan wajah dan keringkan
  • Ambil 1 balok ice cub tadi
  • Oleskan ke wajah sembari dipijat lembut
  • Diamkan selama 10 menit setelahnya
  • Kalau sudah, segera bilas wajah sampai bersih agar tidak ada residu yang tersisa

DIY racikan untuk mengencangkan kulit kendur ini cukup mudah kan? Lakukan tes tempel sebelum menggunakannya secara menyeluruh ya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: