3 Merk Bedak yang Membuat Wajah Glowing dan Tahan Lama, Wajah Bebas Kilap Cocok untuk Hilangkan Noda Hitam
3 Merk Bedak yang Membuat Wajah Glowing dan Tahan Lama, Wajah Bebas Kilap Cocok untuk Hilangkan Noda Hitam-Tangkapan Layar Youtube / Rachel Goddard-Tangkapan Layar Youtube / Rachel Goddard
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Rekomendasi merk bedak yang membuat wajah glowing ini bisa membuat make up kamu jadi mulus dan tahan lama untuk dipakai seharian lho!
Bedak merupakan salah satu perlengkapan make up yang dapat memberikan tampilan sempurna sehingga kulit wajah kamu terlihat lebih sehat.
Bedak memang terdapat banyak jenisnya, akan tetapi yang paling banyak dicari yakni bedak tang tahan lama dan dapat memberikan hasil glowing di kulit wajah.
Untuk kamu yang sedang mencari rekomendasi merk bedak yang membuat wajah glowing, berikut ini ulasannya hanya untuk kamu.
Merk bedak yang membuat wajah glowing
1. Reveline special edition brightening two way cake
Rekomendasi merk bedak yang membuat wajah glowing pada urutan pertama adalah reveline special edition brightening two way cake.
Merk bedak yang membuat wajah glowing satu ini merupakan bedak padat dengan kemampuan menyerap minyak berlebih pada kulit wajah dan memberikan kilau pada wajah yang sehat.
Bedak yang satu ini sangat coco untuk digunakan oleh kulit berminyak dan berjerawat. Selain itu, ia mengandung perlindungan uv, vitamin e dan tea tree oil sebagai kandungan antosidan serta perawatan kulit wajah yang berjerawat.
Rekomendasi merk bedak yang membuat wajah glowing ini mampu melindungi kulit dari paparan sinar uv, menutupi noda hitam dan bekas jerawat, melembapkan kulit wajah tanpa membuat kulit kering, cocok untuk kulit wajah yang berjerawat dan meratakan warna kulit wajah.
Kamu bisa menggunakan merk bedak yang membuat wajah glowing ini dengan cara mengaplikaskannya secara merata menggunakan spons rias atau kuas rias.
BACA JUGA:4 Skincare Lokal untuk Cegah Penuaan Dini, Samarkan Flek Hitam dan Garis Halus Tersedia di Indomaret
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: