Pesona Jawa Tengah! 5 Destinasi Wisata Dieng yang Terkenal, Lengkap dengan Jam Buka dan Harga Tiket
Pesona Jawa Tengah! 5 Destinasi Wisata Dieng yang Terkenal, Lengkap dengan Jam Buka dan Harga Tiket-Instagram.com/iqbalxpangestu-
RADARPEKALONGAN.CO.ID - Pesona Jawa Tengah! 5 destinasi wisata Dieng yang terkenal, lengkap dengan jam buka dan harga tiket. Penasaran, apa saja? Yuk, simak penjelasannya disini!
Dataran Tinggi Dieng, sebuah kawasan di Jawa Tengah, menawarkan pesona alam yang memukau. Dengan udara sejuk, pemandangan yang menakjubkan, dan beragam wisata budaya, Dieng menjadi salah satu destinasi favorit para wisatawan.
Maka dari itu, kami sudah merangkumkan 5 destinasi wisata Dieng yang terkenal lengkap dengan jam buka dan harga tiket.
Pesona Jawa Tengah! 5 Destinasi Wisata Dieng yang Terkenal, Lengkap dengan Jam Buka dan Harga Tiket
Berikut ini adalah 5 destinasi wisata Dieng yang terkenal:
BACA JUGA:Wajib Tahu! 5 Tempat Wisata Malam di Yogyakarta, Daya Tarik Kota yang Tidak Pernah Tidur
BACA JUGA:Pesona Jawa Tengah! 5 Tempat Wisata di Selo Boyolali yang Murah dengan Pemandangan Alam Epik
1. Batu Pandang Ratapan Angin
Destinasi wisata Dieng yang terkenal urutan pertama adalah Batu Pandang Ratapan Angin. Destinasi wisata Dieng ini terkenal dengan dua buah batu yang bertumpuk di atas sebuah bukit yang ada di area Telaga Warna Dieng.
Posisi batu yang tinggi dan dikelilingi pepohonan serta semak belukar, membuatnya mengeluarkan bunyi yang unik seperti suara siulan dan ratapan. Konon katanya, dari bunyi itulah kenapa destinasi wisata Dieng satu ini disebut sebagai Batu Pandang Ratapan Angin.
Batu Pandang Ratapan Angin buka setiap hari dari jam 06.00-17.30 dengan tiket masuk seharga Rp 15 ribu (wisatawan lokal) dan Rp 25 ribu (wisatawan asing).
Lokasi: Jalan Dieng KM.2, Dieng, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.
BACA JUGA:Daya Tarik Jawa Timur! 5 Destinasi Wisata di Tuban yang Wajib Dikunjungi saat Liburan Akhir Pekan
BACA JUGA:Liburan Murah Bersama Buah Hati, 5 Tempat Wisata Murah di Bogor Ini Sayang Jika Tidak Dikunjungi!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: