DIY Handbody Pemutih Kulit Badan Penghilang Noda Belang Racikan Sendiri, 7 Langkah Bikin Kulit Putih Glowing

DIY Handbody Pemutih Kulit Badan Penghilang Noda Belang Racikan Sendiri, 7 Langkah Bikin Kulit Putih Glowing-jayanti mariniez-Youtube
Bahan-Bahan:
- 1/2 cangkir minyak kelapa atau minyak almond (sebagai bahan dasar utamanya)
- 1 sendok makan madu murni
- 1 sendok teh minyak zaitun (bahan alami opsional)
- 1-2 sendok teh minyak esensial pilihan (Seperti lavender, jeruk, lemon, rose, atau minyak esensial lain yang kamu sukai)
BACA JUGA:2 DIY Masker Tomat untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam, Glowing Awet Muda Cukup Modal Bahan Alami
Langkah-Langkah:
- Tuangkan minyak (bisa gunakan minyak kelapa atau minyak almond) ke dalam wadah, kamu bisa juga mendambahkan minyak zaitun ke dalamnya.
- Lalu, tambahkan madu ke dalam wadah yang sudah terisi minyak.
- Kemudian, tuangkan minyak essensial pilihan yang sesuai dengan selera kamu.
- Aduk-aduk semua bahan tersebut hingga tercampur secara merata.
- Tuangkan, racikan ke dalam botol yang sudah dibersihkan dan disterilkan.
- Aplikasikan handbody racikan ke seluruh badan.
- Sisa racikan handbody pemutih badan yang kamu buat bisa disimpan ke dalam tempat yang sejuk, dan hindarkan dari paparan sinar matahari secara langsung.
Kurang lebih, begitulah cara membuat DIY handbody pemutih kulit badan penghilang noda belang racikan sendiri di rumah.
Beberapa bahan alami seperti minyak zaitun dan madu ini bisa bermanfaat untuk melembapkan kulit. Selain itu, minyak zaitun yang dicampurkan ke dalam racikan mengandung vitamin dan antioksidan yang sangat bagus untuk kesehatan kulit.
Apalagi kamu menambahkan minyak essensial ke dalam racikan, maka aroma yang dihasilkan dari handbody pemutih badan yang kamu racik sendiri ini bisa memiliki tinggkat keharuman yang sesuai dengan selera kamu.
Beberapa bahan alami yang kamu dijadikan sebagai bahan dasar utama untuk membuat handbody pemutih badan racikan sendiri ini cukup aman untuk digunakan sebagai pencerah kulit badan, tangan hingga ujung kaki secara alami.
Racikan handbody dari bahan alami ini juga bisa membantu menghilangkan noda belang yang ada di tangan maupun di kaki.
Tidak hanya sampai disitu saja, handbody racikan sediri yang satu ini juga bisa membuat kulit badan menajadi lebih halus dan lembut.
Hasilnya akan kamu rasakan secara langsung, apabila kamu menggunakan DIY handbody pemutih kulit badan penghilang noda belang racikan sendiri ini secara rutin dan konsisten.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: