Bosan dengan Rangka Tubular? Inilah 6 Motor Matic Honda yang Menggunakan eSAF dan Harganya

Bosan dengan Rangka Tubular? Inilah 6 Motor Matic Honda yang Menggunakan eSAF dan Harganya-Youtube.com/Rendi Cahya-
2. Honda BeAT
Motor matic Honda yang menggunakan eSAF yang kedua adalah Honda BeAT. Honda BeAT menggunakan rangka eSAF pada generasi terbarunya yakni All New BeAT.
Kapasitas bagasi All New BeAT mencapai 14 L dan kapasitas tangki bensin 4,2 L di All New BeAT. All New Honda BeAT menggunakan mesin SOHC berkapasitas 109,5 cc SOHC yang didukung dengan injeksi PGM-FI.
Berkat mesin tersebut, Honda BeAT mampu menghasilkan daya hingga 9 hp dengan torsi maksimum 9,3 Nm. Honda BeAT terbaru dibanderol dengan kisaran harga mulai dari Rp 18,43 juta.
3. Honda BeAT Street
Motor matic Honda yang menggunakan eSAF yang ketiga adalah Honda BeAT Street. Honda BeAT Street menggunakan rangka eSAF pada generasi terbarunya yakni All New BeAT Street.
BACA JUGA:5 Kekurangan Mobil New Toyota Rush 2024 yang Harus Anda Ketahui Sebelum Membelinya
BACA JUGA:4 Pilihan Mobil City Car Terbaik Daihatsu yang Cocok untuk Keluarga Kecil, Dijamin Nyaman dan Murah
Kapasitas bagasi All New BeAT mencapai 12 L dan kapasitas tangki bensin 4,2 L di All New BeAT. All New Honda BeAT Street menggunakan mesin SOHC berkapasitas 109,5 cc eSP SOHC yang didukung dengan injeksi PGM-FI.
Berkat mesin tersebut, Honda BeAT Street mampu menghasilkan daya hingga 8.89 hp dengan torsi maksimum 9,2 Nm. Honda BeAT Street terbaru dibanderol dengan kisaran harga mulai dari Rp 19,3 juta.
4. Honda Scoopy
Motor matic Honda yang menggunakan eSAF yang keempat adalah Honda Scoopy. Honda Scoopy menggunakan rangka eSAF pada generasi terbarunya yakni All New Scoopy.
All New Scoopy juga hadir dengan fitur berupa sistem keyless pada varian termahalnya. All New Honda Scoopy menggunakan mesin SOHC berkapasitas 109,5 cc eSP SOHC yang didukung dengan injeksi PGM-FI.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: